ASN Tuntut Pembayaran TPP, Pj Bupati Morotai Dikabarkan Sakit Gigi

- Editor

Selasa, 17 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aparatur Sipil Negara (ASN) melakukan  protes terkait dengan Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) di kediaman Pj Bupati Pulau Morotai

Aparatur Sipil Negara (ASN) melakukan protes terkait dengan Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) di kediaman Pj Bupati Pulau Morotai

Daruba, Maluku Utara- Setelah PPPK di Kabupaten Pulau Morotai yang menuntut pembayaran gaji mereka yang tertunggak dua bulan pada Senin kemarin. Kini giliran Aparatur Sipil Negara (ASN) melakukan  protes terkait dengan Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) yang telah tertunggak selama empat bulan.

Pantauan media ini, sekira pukul 09.30 WIT, ratusan ASN mendatangi kediaman Pj Bupati Pulau Morotai, Burnawan, di Desa Darame Kecamatan Morotai Selatan. Mereka menuntut pembayaran TPP yang tertunggak. 

BACA JUGA  Besok, PDIP-P Malut Resmi Buka Pendaftaran Caleg Pemilu 2024, Cek Jadwalnya

Namun, informasi yang beredar, Burnawan sedang sakit gigi sehingga tidak bisa menemui ASN tersebut. “Kalau benar sakit, ya kami doakan cepat sembuh. Tapi ini bukan alasan untuk menunda penyelesaian masalah yang sudah lama. Kami butuh kejelasan, bukan alasan,” ujar salah seorang ASN dengan nada kesal.  

Kedatangan para ASN ini merupakan bentuk kekecewaan atas keterlambatan Pemda membayar TPP yang dinilai mengabaikan hak mereka sebagai ASN. 

Berita Terkait

Ini Upaya Pemkot Ternate Jaga Stabilitas Pangan Jelang Idul Fitri
Inspektorat : Hampir Semua Desa di Morotai Terindikasi Korupsi
Kasus Pemukulan Wartawan, Polres Ternate Bakal Jerat Pelaku Lain
DPRD Ternate Minta Benahi Sistem Drainase Kawasan Pandara Kananga
Mancing di Rumpon Buang Jiwa, Seorang Nelayan Morotai Dikabarkan Hilang
Harga Cabai Meroket, Pemkot Ternate Diminta Segera Intervensi Pasar
Tegas, Polda Malut tak Tolerir Aksi Premanisme Berkedok Ormas
Kepala DLH Halut : Penanganan Eceng Gondok di Danau Galela Butuh Kolaborasi Bersama
Berita ini 165 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 18:03 WIT

Ini Upaya Pemkot Ternate Jaga Stabilitas Pangan Jelang Idul Fitri

Selasa, 18 Maret 2025 - 18:00 WIT

Inspektorat : Hampir Semua Desa di Morotai Terindikasi Korupsi

Selasa, 18 Maret 2025 - 17:49 WIT

Kasus Pemukulan Wartawan, Polres Ternate Bakal Jerat Pelaku Lain

Selasa, 18 Maret 2025 - 16:30 WIT

DPRD Ternate Minta Benahi Sistem Drainase Kawasan Pandara Kananga

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:51 WIT

Mancing di Rumpon Buang Jiwa, Seorang Nelayan Morotai Dikabarkan Hilang

Berita Terbaru

Kepala Inspektorat Pulau Morotai, Marwanto P. Soekidi

Headline

Inspektorat : Hampir Semua Desa di Morotai Terindikasi Korupsi

Selasa, 18 Mar 2025 - 18:00 WIT

error: Konten diproteksi !!