Ia berharap acara ini akan menjadi awal dari kolaborasi yang lebih kuat dan memberikan manfaat nyata bagi perekonomian daerah.
Gubernur Sherly Laos menyampaikan pentingnya memperkuat hubungan perdagangan yang lebih berimbang antara kedua provinsi.
Sherly mengungkapkan bahwa meskipun hubungan persahabatan antara Maluku Utara dan Jawa Timur sangat erat, neraca perdagangan selama ini selalu surplus di pihak Jawa Timur. “Ini saatnya Maluku Utara meningkatkan ekspor dan menekan defisit perdagangan,” tegasnya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Dengan semangat kerjasama ini, diharapkan perdagangan antar kedua provinsi dapat semakin berkembang dan membawa dampak positif bagi ekonomi lokal. (RI/Red2)
Halaman : 1 2