Soal Perubahan Jalan Provinsi ke Nasional, Begini Respon Kepala BPJN Malut

- Editor

Rabu, 22 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gedung BPJN Maluku Utara

Gedung BPJN Maluku Utara

Ternate, Maluku Utara – Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) Maluku Utara, menyatakan hingga saat ini belum menerima usulan resmi dari pemerintah provinsi Maluku Utara terkait perubahan status ruas jalan Saketa-Dehepodo, Payahe-Dehepodo, dan Saketa-Gane Dalam yang diwacanakan.

“Kami mendukung penuh setiap upaya untuk meningkatkan kualitas infrastruktur jalan di Maluku Utara,” ungkap Kepala BPJN Maluku Utara, Togap Harianto Manik, ST, MMT, melalui keterangan resmi yang diterima wartawan via WhatsApp, Selasa (21/01/2025).

BACA JUGA  Anggota Polri Angkatan 4238 Polres Halut Salurkan Bantuan di Tiga Tempat

Meski begitu dirinya menyebut, proses perubahan status jalan dari provinsi menjadi Nasional tidak dapat dilakukan secara langsung oleh BPJN atau Kementerian Pekerjaan Umum. Prosesnya melibatkan beberapa langkah diantaranya pemerintah Daerah Provinsi Maluku Utara harus mengajukan usulan secara resmi kepada Kementerian PUPR.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Selanjutnya usulan tersebut akan dievaluasi oleh Direktorat Jenderal Bina Marga berdasarkan kriteria fungsional, teknis, dan ekonomi. Jika disetujui, perubahan status akan ditetapkan melalui keputusan Menteri PU,” terangnya.

BACA JUGA  Gubernur Malut Siapkan SK Nonjob Bagi Pimpinan OPD yang Tak Kooperatif

Berita Terkait

Satu Pejabat Dinas PUPR Taliabu Berpotensi jadi Tersangka Dugaan Korupsi MCK Fiktif
Kapolres Halteng Pimpin Sertijab PJU, Bondan Manikotomo Jabat Kasat Reskrim
Tersangka Kasus Mami Wagub Belum Diekspos, Kejati Malut Akui Punya Rencana
Usut Dugaan Korupsi Kapal Billfish, Kejati Malut Periksa Terpidana Suap AGK Ridwan Arsan
Soal Prosedur Penyaluran Dana Hibah, Komisi I Minta Penjelasan Kesbangpol Halsel
Pesta Miras, 2 Pemuda di Halmahera Tengah Terlibat Duel Maut 
Tingkatkan PAD, Walikota Ternate Berencana Bikin Evaluasi 2 Kali Dalam Sebulan
Minta Keterangan GPM Sula Terkait Kasus Korupsi BTT, Begini Penjelasan Kejati Malut
Berita ini 427 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:24 WIT

Satu Pejabat Dinas PUPR Taliabu Berpotensi jadi Tersangka Dugaan Korupsi MCK Fiktif

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:14 WIT

Kapolres Halteng Pimpin Sertijab PJU, Bondan Manikotomo Jabat Kasat Reskrim

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:09 WIT

Tersangka Kasus Mami Wagub Belum Diekspos, Kejati Malut Akui Punya Rencana

Jumat, 14 Februari 2025 - 23:13 WIT

Usut Dugaan Korupsi Kapal Billfish, Kejati Malut Periksa Terpidana Suap AGK Ridwan Arsan

Jumat, 14 Februari 2025 - 20:53 WIT

Pesta Miras, 2 Pemuda di Halmahera Tengah Terlibat Duel Maut 

Berita Terbaru

error: Konten diproteksi !!