Di Halsel, Helmi Ganjil, Usman Genap

- Editor

Kamis, 24 September 2020 - 11:31 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Labuha, Haliyora.com

Dua pasang calon bupati dan wakil bupati Halsel resmi mendapat nomor punggung sebagai kontestan pilkada, setelah KPU setempat gelar pleno pencabutan nomor urut Paslon, Kamis (24/09/2020) di Hotel Buana Lipu.

Pasangan Helmi Umar Muksin-La Ode Arfan mencabut nomor undian NO: 1, sementara pesaingnya Paslon Usman Sidik-Hasan Ali Bassam Kasuba bernomor Punggung NO: 2.

Jalannya pleno pencabutan nomor paslon berlangsung secara live streaming.

Terpantau, Ketua KPU Halsel Darmin H. Hasim memimpin jalannya pleno didampingi komisioner KPU lainnya berlangsung aman dan tertib. Semua peserta pleno terlihat memakai masker dan jaga jarak. Semuanya patuh mengikuti protokol kesehatan.

Terpantau juga turut hadir pada pencabutan nomor urut, Dandim Labuha, Kapolres Halsel, Kejari Halsel dan ketua Bawaslu Kahar Yasim, Kordiv HPL Rais Kahar, dan tim kampanye kedua Paslon. (Asbar-1)

BACA JUGA  Desak KPU Batalkan Pencalonan Usman-Bassam, Ini Tanggapan PDIP

Berita Terkait

Dicap Kader Wantex, Kubu Fifian Mus Klaim Mampu Rebut PDIP di Pibup Sula
Maju Pilbup, Mantan Sekda Sula Bakal Gantung Dinas
Serius Maju Pilwako Ternate, Erwin Umar ‘Sowan’ ke Sejumlah Parpol
PDIP Malut Buka Penjaringan Balon Gubernur dan Wagub, Bappilu : Semua Punya Kans yang Sama
BK Ogah Merapat ke PKS dan PKB, Ini Alasannya
Punya Chemistry yang Sama, PKS Harap PKB tak Tinggalkan Petahana di Pilbup Halsel
Maju Cabup Halsel, Asmar Bani Bidik 6 Parpol Ini
Petahana Optimis Kantongi Rekomendasi Demokrat di Pilbup Sula
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 23 April 2024 - 16:48 WIT

Dicap Kader Wantex, Kubu Fifian Mus Klaim Mampu Rebut PDIP di Pibup Sula

Selasa, 23 April 2024 - 15:02 WIT

Maju Pilbup, Mantan Sekda Sula Bakal Gantung Dinas

Selasa, 23 April 2024 - 14:41 WIT

KPU Morotai Buka Pendaftaran Seleksi Panitia AdHoc, Cek Jadwalnya

Selasa, 23 April 2024 - 14:32 WIT

Hibahkan Lahan Seluas 12 Hektar, Pembangunan Gedung Baru BLK di Halsel Terkendala Ini

Selasa, 23 April 2024 - 14:08 WIT

Tak Berfungsi, Gedung BLK Halsel Ditumbuhi Rumput Liar

Selasa, 23 April 2024 - 12:29 WIT

KPU Sula Buka Seleksi Calon Anggota PPK Untuk Pilkada Tahun 2024

Senin, 22 April 2024 - 22:12 WIT

Gelar Dialog, Pemdes Lalubi Usul Bentuk FKUB di Wilayah Gane Halsel

Senin, 22 April 2024 - 21:42 WIT

Serius Maju Pilwako Ternate, Erwin Umar ‘Sowan’ ke Sejumlah Parpol

Berita Terbaru

Syafruddin Sapsuha, resmi mengembalikan formulir pendaftaran ke DPC Partai Gerindra, Selasa (23/4/2024)

Headline

Maju Pilbup, Mantan Sekda Sula Bakal Gantung Dinas

Selasa, 23 Apr 2024 - 15:02 WIT

Kondisi gedung BLK di Halmahera Selatan

Headline

Tak Berfungsi, Gedung BLK Halsel Ditumbuhi Rumput Liar

Selasa, 23 Apr 2024 - 14:08 WIT

error: Konten diproteksi !!