Warga Halteng Resah, Ada Kafe yang Beroperasi di Bulan Puasa

- Editor

Kamis, 6 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Salah satu tempat hiburan malam di Kota Weda, Halmahera Tengah, yang masih buka di bulan Ramadhan. Foto/Ajay

Salah satu tempat hiburan malam di Kota Weda, Halmahera Tengah, yang masih buka di bulan Ramadhan. Foto/Ajay

Weda, Maluku Utara – Bulan suci Ramadhan seharusnya menjadi momen bagi umat Muslim untuk memperbanyak ibadah dan menahan diri dari perbuatan yang tidak sesuai dengan nilai-nilai agama. 

Namun hal itu justru berbeda di Weda, Halmahera Tengah, Maluku Utara, sejumlah tempat hiburan malam diduga tetap buka di malam hari dan bahkan diduga menjadi tempat mabuk-mabukan. Situasi ini memicu keresahan masyarakat setempat.

BACA JUGA  Halteng Darurat HIV, Merata di Semua Kecamatan

Beberapa warga mengaku kecewa dengan kelonggaran yang diberikan kepada tempat-tempat hiburan ini. Mereka menilai, kafe (tempat hiburan malam) yang tetap beroperasi di bulan puasa, sangat mengganggu kenyamanan warga dalam beribadah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami sangat menyayangkan adanya tempat-tempat seperti ini yang tidak menghormati bulan suci. Sementara warga lainnya berpuasa, mereka malah berpesta minuman keras di tempat umum,” ujar salah satu tokoh masyarakat yang enggan disebutkan namanya, Kamis (06/3/2025).

BACA JUGA  Hadang dan Keroyok Kades di Halsel, Lima Pelaku Diamankan Polisi

Berita Terkait

Ada Perusahaan Galian C yang Pajaknya tak Dipungut, Kepala Inspektorat Morotai : Ada Perintah
Pencarian Korban Kapal LCT yang Tenggelam di Batang Dua, Tim SAR Sisir Area Ini
Berawal dari Keluhan, Ini Kisah Inspirasi Warga Ake Tubo Ternate ‘Patungan’ Perbaiki Jalan Rusak 
Bupati Bassam Kasuba Singgung Kasus Kredit Macet BPRS Halsel
Disperindag Ternate Diminta Pantau Perkembangan Inflasi
Masa Kepemimpinan CPM, Disdik Taliabu dan Bagian Umum Nunggak Pajak Ratusan Juta
Inspektorat Morotai Dalami Dugaan Penyimpangan Anggaran di BPKAD
Jemput Diskon Mudik 50 Persen, Pemkab Halsel Siap Berkolaborasi dengan Pemprov
Berita ini 851 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 00:11 WIT

Ada Perusahaan Galian C yang Pajaknya tak Dipungut, Kepala Inspektorat Morotai : Ada Perintah

Selasa, 18 Maret 2025 - 23:59 WIT

Pencarian Korban Kapal LCT yang Tenggelam di Batang Dua, Tim SAR Sisir Area Ini

Selasa, 18 Maret 2025 - 23:26 WIT

Berawal dari Keluhan, Ini Kisah Inspirasi Warga Ake Tubo Ternate ‘Patungan’ Perbaiki Jalan Rusak 

Selasa, 18 Maret 2025 - 22:50 WIT

Bupati Bassam Kasuba Singgung Kasus Kredit Macet BPRS Halsel

Selasa, 18 Maret 2025 - 22:29 WIT

Disperindag Ternate Diminta Pantau Perkembangan Inflasi

Berita Terbaru

Bupati Halsel, Hasan Ali Bassam Kasuba

Headline

Bupati Bassam Kasuba Singgung Kasus Kredit Macet BPRS Halsel

Selasa, 18 Mar 2025 - 22:50 WIT

Wali Kota Ternate, M. Tauhid Soleman

Headline

Disperindag Ternate Diminta Pantau Perkembangan Inflasi

Selasa, 18 Mar 2025 - 22:29 WIT

error: Konten diproteksi !!