Waspadai Tinggi Gelombang 2 Meter di Perairan Malut

- Editor

Jumat, 17 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi gelombang tinggi

Ilustrasi gelombang tinggi

Ternate, Maluku Utara – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Sultan Babullah Ternate mengeluarkan peringatan dini cuaca khusus di wilayah Maluku Utara.

Himbauan peringatan ini disampaikan berlaku selama tiga hari, terhitung sejak tanggal 17 Januari sampai 19 Januari 2025.

Prakirawan BMKG Sultan Babullah, Zaky Alin Nuary menyampaikan, saat ini cuaca terpantau adanya pola belokan angin di Maluku Utara hingga memicu pertumbuhan awan hujan di beberapa wilayah.

“Kondisi cuaca wilayah maluku utara berpotensi hujan sedang, lebat pada siang, sore dan malam hari,” katanya.

Selain hujan disertai angin dan petir, sebagian wilayah di Maluku Utara juga berpotensi mengalami gelombang setinggi 2 meter.

Adapun wilayah yang mengalami gelombang setinggi 2 meter yaitu di Perairan Loloda dan Morotai, kemudian Perairan Patani, Gebe, dan Perairan Batang Dua. (Mg04/Red)

BACA JUGA  Dianggap “Miskin” Gagasan, Apdesi Propinsi Malut Didesak Copot Ketua Halsel

Berita Terkait

Satu Pejabat Dinas PUPR Taliabu Berpotensi jadi Tersangka Dugaan Korupsi MCK Fiktif
Kapolres Halteng Pimpin Sertijab PJU, Bondan Manikotomo Jabat Kasat Reskrim
Tersangka Kasus Mami Wagub Belum Diekspos, Kejati Malut Akui Punya Rencana
PLN Goes To School Sasar 3 Sekolah di Papua, Gaungkan Semangat Transformasi dan Edukasi Kelistrikan kepada Pelajar
Usut Dugaan Korupsi Kapal Billfish, Kejati Malut Periksa Terpidana Suap AGK Ridwan Arsan
Soal Prosedur Penyaluran Dana Hibah, Komisi I Minta Penjelasan Kesbangpol Halsel
Pesta Miras, 2 Pemuda di Halmahera Tengah Terlibat Duel Maut 
Tingkatkan PAD, Walikota Ternate Berencana Bikin Evaluasi 2 Kali Dalam Sebulan
Berita ini 83 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:24 WIT

Satu Pejabat Dinas PUPR Taliabu Berpotensi jadi Tersangka Dugaan Korupsi MCK Fiktif

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:14 WIT

Kapolres Halteng Pimpin Sertijab PJU, Bondan Manikotomo Jabat Kasat Reskrim

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:09 WIT

Tersangka Kasus Mami Wagub Belum Diekspos, Kejati Malut Akui Punya Rencana

Sabtu, 15 Februari 2025 - 17:22 WIT

PLN Goes To School Sasar 3 Sekolah di Papua, Gaungkan Semangat Transformasi dan Edukasi Kelistrikan kepada Pelajar

Jumat, 14 Februari 2025 - 23:13 WIT

Usut Dugaan Korupsi Kapal Billfish, Kejati Malut Periksa Terpidana Suap AGK Ridwan Arsan

Berita Terbaru

error: Konten diproteksi !!