Libatkan Stakeholder Bawaslu Haltim Bakal Tertibkan APS

- Editor

Senin, 30 Oktober 2023 - 16:54 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kordiv Hukum Bawaslu Haltim, Susana Rotinsulu

Kordiv Hukum Bawaslu Haltim, Susana Rotinsulu

Kita sudah melakukan rapat dengan KPU, Kesbangpol, Satpol PP dan Polisi untuk melakukan penertiban

Susana Rotinsulu (Kordiv Hukum Bawaslu Haltim)

Maba, Maluku Utara- Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Halmahera Timur (Haltim) bersama stakeholder bakal menertibkan Alat Peraga Sosialisasi atau APS (Baliho-red) yang dianggap tidak sesuai regulasi. 

Hal itu disampaikan Kordiv Hukum Bawaslu Haltim, Susana Rotinsulu pasca rapat di kantor Bawaslu Haltim, Senin (30/10/2023).

Kepada awak media Susana mengatakan, pihaknya akan melibatkan KPU, Satpol PP, Kesbangpol, Personil Polres dan Panwaslu untuk melakukan penertiban tersebut.

“Kita sudah melakukan rapat dengan KPU, Kesbangpol, Satpol PP dan Polisi untuk melakukan penertiban,” katanya.

Disebutkan, sesuai arahan Bawaslu Provinsi Maluku Utara, Bawaslu kabupaten/kota diminta untuk mulai melakukan penertiban pada tanggal 30 Oktober hingga 2 November 2023.

BACA JUGA  Berantas Judi, Polres Sula Minta Warga Laporkan Oknum Anggota yang Terlibat

“Penertiban sudah dilakukan oleh Bawaslu Provinsi sejak 26-29 Oktober, ditindaklanjuti untuk kabupaten kota mulai hari ini sampai tanggal 2 bulan depan,” sambungnya.

Berita Terkait

Ini Alasan Pemprov Malut Proyeksikan APBD 2024 Naik Rp 4 Triliun Lebih
Polres Haltim Bina Petani Cap Tikus ke Gula Aren, Minta Peran Pemda
Polisi Kembali Ungkap Kasus Prostitusi Online di Sofifi
Jelang Natura dan Pemilu, Polres Haltim Mulai Berlakukan Jam Operasional Kafe
Kampanye Perdana Pemilu 2024, PDIP Guncang Morotai
Tahun 2024, Ekonomi Malut Diproyeksikan Tumbuh 18,26 Persen 
Awasi Aliran Kepercayaan, Tim Pakem Kejari Haltim Gelar Rakor
233 Personil Polisi Amankan Tahapan Kampanye di Tikep
Berita ini 40 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 30 November 2023 - 23:34 WIT

Ini Alasan Pemprov Malut Proyeksikan APBD 2024 Naik Rp 4 Triliun Lebih

Kamis, 30 November 2023 - 22:36 WIT

Polres Haltim Bina Petani Cap Tikus ke Gula Aren, Minta Peran Pemda

Kamis, 30 November 2023 - 22:31 WIT

Polisi Kembali Ungkap Kasus Prostitusi Online di Sofifi

Kamis, 30 November 2023 - 22:08 WIT

Jelang Natura dan Pemilu, Polres Haltim Mulai Berlakukan Jam Operasional Kafe

Kamis, 30 November 2023 - 22:01 WIT

Kampanye Perdana Pemilu 2024, PDIP Guncang Morotai

Kamis, 30 November 2023 - 21:44 WIT

Awasi Aliran Kepercayaan, Tim Pakem Kejari Haltim Gelar Rakor

Kamis, 30 November 2023 - 21:25 WIT

Kejari Sula Kembali Digoyang, Warga Pohea Desak Kejati Malut Ambil Alih Kasus Masjid An-Nur

Kamis, 30 November 2023 - 21:17 WIT

Pemprov Malut Rancang APBD 2024 Rp 4 Triliun Lebih

Berita Terbaru

Kepolisian Sektor (Polsek) Oba Utara Polresta Tidore kembali mengungkap kasus prostitusi online di Sofifi

Headline

Polisi Kembali Ungkap Kasus Prostitusi Online di Sofifi

Kamis, 30 Nov 2023 - 22:31 WIT

Tim kampanye pasangan calon presiden dan wakil presiden Ganjar Pranowo-Mahfud MD di Maluku Utara mulai gencar melakukan kampanye perdana

Headline

Kampanye Perdana Pemilu 2024, PDIP Guncang Morotai

Kamis, 30 Nov 2023 - 22:01 WIT

error: Konten diproteksi !!