Gegara Spanduk, Suporter Persiga FC Mendapat Ancaman dari Oknum di Pemkot Tikep

- Editor

Minggu, 21 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Persiga FC membentangkan spanduk yang bertuliskan 'Harapan Kami Sepak Bola Tanpa Politik

Persiga FC membentangkan spanduk yang bertuliskan 'Harapan Kami Sepak Bola Tanpa Politik

Gara-gara pake baju suporter salah satu tim, ada ASN yang dapat ancaman SK mutasi ke Oba Selatan, jika dia honorer maka diberhentikan

Abdul Radjak Do Taher (Koordinator suporter Persiga FC)

Tidore, Maluku Utara- Gurabati Open Tournament (GOT) musim 2023 dipastikan sudah memasuki per delapan besar. 

Euforia para pendukung tim sepakbola yang bertanding di stadion Gurabati hingga saat ini masih terasa kental. Seperti di pertandingan Sabtu 20 Mei 2023, yang mempertemukan Persiga FC asal Gamtufkange Tidore berhadapan dengan PS Selapura 06 dari Santiong Ternate pada sore kemarin yang berakhir dengan kemenangan PS Selapura 4-3 atas Persiga FC dalam drama adu penalti setelah perpanjangan waktu 2 x 15 menit. 

Di sisi lapangan sepak bola, tampak suporter asal Persiga FC membentangkan spanduk yang bertuliskan ‘Harapan Kami Sepak Bola Tanpa Politik’.

Sayangnya, spanduk yang dibentangkan ini tak bertahan lama hingga pertandingan usai karena diminta diturunkan oleh oknum tertentu.

Koordinator suporter Persiga FC, Abdul Radjak Do Taher saat diwawancarai wartawan, Minggu (21/5/2023), mengaku kecewa dengan aksi penurunan spanduk yang dilakukan oleh oknum tertentu itu. 

BACA JUGA  Selama 2 Tahun, Kejari Morotai Selamatkan Uang Negara Hingga Miliaran Rupiah

Ia menduga, ada intervensi oknum terkait di Pemkot Tidore Kepulauan yang menginginkan agar spanduk yang dibentangkan para suporter Persiga FC diturunkan. 

Berita Terkait

Ini Upaya Pemkot Ternate Jaga Stabilitas Pangan Jelang Idul Fitri
Inspektorat : Hampir Semua Desa di Morotai Terindikasi Korupsi
Kasus Pemukulan Wartawan, Polres Ternate Bakal Jerat Pelaku Lain
DPRD Ternate Minta Benahi Sistem Drainase Kawasan Pandara Kananga
Mancing di Rumpon Buang Jiwa, Seorang Nelayan Morotai Dikabarkan Hilang
Harga Cabai Meroket, Pemkot Ternate Diminta Segera Intervensi Pasar
Tegas, Polda Malut tak Tolerir Aksi Premanisme Berkedok Ormas
Kepala DLH Halut : Penanganan Eceng Gondok di Danau Galela Butuh Kolaborasi Bersama
Berita ini 4,699 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 18:03 WIT

Ini Upaya Pemkot Ternate Jaga Stabilitas Pangan Jelang Idul Fitri

Selasa, 18 Maret 2025 - 18:00 WIT

Inspektorat : Hampir Semua Desa di Morotai Terindikasi Korupsi

Selasa, 18 Maret 2025 - 17:49 WIT

Kasus Pemukulan Wartawan, Polres Ternate Bakal Jerat Pelaku Lain

Selasa, 18 Maret 2025 - 16:30 WIT

DPRD Ternate Minta Benahi Sistem Drainase Kawasan Pandara Kananga

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:51 WIT

Mancing di Rumpon Buang Jiwa, Seorang Nelayan Morotai Dikabarkan Hilang

Berita Terbaru

Kepala Inspektorat Pulau Morotai, Marwanto P. Soekidi

Headline

Inspektorat : Hampir Semua Desa di Morotai Terindikasi Korupsi

Selasa, 18 Mar 2025 - 18:00 WIT

error: Konten diproteksi !!