Satu SMA di Halmahera Utara Diduga ‘Sunat’ Dana PIP, Siswa Protes

- Editor

Senin, 17 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siswa SMAN 2 Halmahera Utara memprotes kebijakan sekolah memotong dana PIP. Aksi protes itu melalui seleberasan yang ditempelkan di ruang kantor sekekolah.

Siswa SMAN 2 Halmahera Utara memprotes kebijakan sekolah memotong dana PIP. Aksi protes itu melalui seleberasan yang ditempelkan di ruang kantor sekekolah.

Galela, Maluku Utara – Penerimaan Bantuan Program Indonesia Pintar (PIP) untuk SMA Negeri 2 Halmahera Utara, menuai masalah. Pasalnya, uang yang diterima oleh siswa diduga dipotong sebesar Rp 400.000 per siswa.

Salah satu orang tua murid yang tidak mau menyebutkan namanya juga membenarkan dugaan pemotongan PIP siswa.

“Iya, per siswa itu dipotong sebesar Rp:400.000. Pemotongan dengan alasan bahwa Rp 200.000 dipakai untuk diberikan kepada oknum di Dinas Pendidikan agar melancarkan pencairan PIP, sedangkan Rp 200.000 lagi dibagi untuk biaya transportasi selama pengurusan dan sisanya untuk pembebasan lahan sekolah,” ungkap salah satu orang tua murid, Senin (17/02/2025). 

Berita Terkait

Ada Perusahaan Galian C yang Pajaknya tak Dipungut, Kepala Inspektorat Morotai : Ada Perintah
Pencarian Korban Kapal LCT yang Tenggelam di Batang Dua, Tim SAR Sisir Area Ini
Berawal dari Keluhan, Ini Kisah Inspirasi Warga Ake Tubo Ternate ‘Patungan’ Perbaiki Jalan Rusak 
Bupati Bassam Kasuba Singgung Kasus Kredit Macet BPRS Halsel
Disperindag Ternate Diminta Pantau Perkembangan Inflasi
Masa Kepemimpinan CPM, Disdik Taliabu dan Bagian Umum Nunggak Pajak Ratusan Juta
Inspektorat Morotai Dalami Dugaan Penyimpangan Anggaran di BPKAD
Jemput Diskon Mudik 50 Persen, Pemkab Halsel Siap Berkolaborasi dengan Pemprov
Berita ini 973 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 00:11 WIT

Ada Perusahaan Galian C yang Pajaknya tak Dipungut, Kepala Inspektorat Morotai : Ada Perintah

Selasa, 18 Maret 2025 - 23:59 WIT

Pencarian Korban Kapal LCT yang Tenggelam di Batang Dua, Tim SAR Sisir Area Ini

Selasa, 18 Maret 2025 - 23:26 WIT

Berawal dari Keluhan, Ini Kisah Inspirasi Warga Ake Tubo Ternate ‘Patungan’ Perbaiki Jalan Rusak 

Selasa, 18 Maret 2025 - 22:50 WIT

Bupati Bassam Kasuba Singgung Kasus Kredit Macet BPRS Halsel

Selasa, 18 Maret 2025 - 22:29 WIT

Disperindag Ternate Diminta Pantau Perkembangan Inflasi

Berita Terbaru

Bupati Halsel, Hasan Ali Bassam Kasuba

Headline

Bupati Bassam Kasuba Singgung Kasus Kredit Macet BPRS Halsel

Selasa, 18 Mar 2025 - 22:50 WIT

Wali Kota Ternate, M. Tauhid Soleman

Headline

Disperindag Ternate Diminta Pantau Perkembangan Inflasi

Selasa, 18 Mar 2025 - 22:29 WIT

error: Konten diproteksi !!