Kadis PMD Halteng Boyong Kades Temui Jaksa, Ada Apa?

- Editor

Rabu, 18 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Dinas PMD boyong para kepala desa di Halteng menemui Kepala Kejari, Rabu (18/12/2024).

Kepala Dinas PMD boyong para kepala desa di Halteng menemui Kepala Kejari, Rabu (18/12/2024).

Weda, Maluku Utara – Suasana mendadak ramai di Kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Halmahera Tengah, Rabu (18/12/2024). Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) bersama sejumlah kepala desa (Kades) menemui Kepala Kejari.

Informasi yang dihimpun menyebutkan, pertemuan tertutup itu membahas persoalan pengelolaan dana desa dan upaya pencegahan pelanggaran hukum dalam pelaksanaan program desa. 

BACA JUGA  Cinta Ditolak, Pemuda di Morotai Nekat Gantung Diri

Kepala Kejari Halteng Harianto Pane, begitu dikonfirmasi wartawan menjelaskan bahwa pihaknya mendapat SKK dari BPJS untuk membantu negosiasi penagihan pemerintahan Desa yang belum didaftarkan dalam program BPJS Ketenagakerjaan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Satu Pejabat Dinas PUPR Taliabu Berpotensi jadi Tersangka Dugaan Korupsi MCK Fiktif
Kapolres Halteng Pimpin Sertijab PJU, Bondan Manikotomo Jabat Kasat Reskrim
Tersangka Kasus Mami Wagub Belum Diekspos, Kejati Malut Akui Punya Rencana
Usut Dugaan Korupsi Kapal Billfish, Kejati Malut Periksa Terpidana Suap AGK Ridwan Arsan
Soal Prosedur Penyaluran Dana Hibah, Komisi I Minta Penjelasan Kesbangpol Halsel
Pesta Miras, 2 Pemuda di Halmahera Tengah Terlibat Duel Maut 
Tingkatkan PAD, Walikota Ternate Berencana Bikin Evaluasi 2 Kali Dalam Sebulan
Minta Keterangan GPM Sula Terkait Kasus Korupsi BTT, Begini Penjelasan Kejati Malut
Berita ini 120 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:24 WIT

Satu Pejabat Dinas PUPR Taliabu Berpotensi jadi Tersangka Dugaan Korupsi MCK Fiktif

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:14 WIT

Kapolres Halteng Pimpin Sertijab PJU, Bondan Manikotomo Jabat Kasat Reskrim

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:09 WIT

Tersangka Kasus Mami Wagub Belum Diekspos, Kejati Malut Akui Punya Rencana

Jumat, 14 Februari 2025 - 23:13 WIT

Usut Dugaan Korupsi Kapal Billfish, Kejati Malut Periksa Terpidana Suap AGK Ridwan Arsan

Jumat, 14 Februari 2025 - 20:53 WIT

Pesta Miras, 2 Pemuda di Halmahera Tengah Terlibat Duel Maut 

Berita Terbaru

error: Konten diproteksi !!