Buka Seminar Enrique Maluku, Wapres Ma’ruf Amin Berpesan Begini

- Editor

Kamis, 11 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Presiden Republik Indonesia, K.H Ma'ruf Amin resmi membuka seminar nasional yang bertajuk “Melacak Jalur Peradaban Rempah Dunia, Enrique Maluku Pengeliling Dunia Pertama dari Tidore”

Wakil Presiden Republik Indonesia, K.H Ma'ruf Amin resmi membuka seminar nasional yang bertajuk “Melacak Jalur Peradaban Rempah Dunia, Enrique Maluku Pengeliling Dunia Pertama dari Tidore”

Saya harap seminar ini menghasilkan saran dan masukan yang komprehensif kepada pemerintah guna memperkuat jalur rempah nusantara sebagai jalan peradaban

K.H Ma’ruf Amin (Wakil Presiden Republik Indonesia)

Tidore, Maluku Utara- Wakil Presiden Republik Indonesia, K.H Ma’ruf Amin resmi membuka seminar nasional yang bertajuk “Melacak Jalur Peradaban Rempah Dunia, Enrique Maluku Pengeliling Dunia Pertama dari Tidore” dalam lawatannya ke Tidore, Maluku Utara. 

Seminar ini diadakan di Aula Sultan Nuku, Kantor Walikota Tidore Kepulauan, Kamis (11/5/2023).

“Saya bersyukur, Alhamdulillah, hari ini saya dapat berkunjung untuk yang pertama kalinya di Kota Tidore Kepulauan, saya sudah dua kali ke Ternate tapi baru sekali ini ke Tidore, dan saya merasa bahagia bertemu dengan masyarakat Tidore, mudah-mudahan kehadiran saya ini memberikan kebaikan dan keberkahan buat kita semua,” tutur Ma’ruf Amin.

BACA JUGA  Pimpinan OPD di Halbar Terancam Kehilangan Jabatan

Wapres juga mengapresiasi Pemerintah Kota Tidore Kepulauan serta para generasi muda Tidore dan Maluku Utara pada umumnya, atas terselenggaranya seminar nasional ini.

“Saya ingin menegaskan bahwa Maluku Utara adalah titik nol dari jalur rempah dunia. Saya harap seminar ini menghasilkan saran dan masukan yang komprehensif kepada pemerintah guna memperkuat jalur rempah nusantara sebagai jalan peradaban,” imbuh mantan ketua MUI pusat itu. 

Berita Terkait

Satu Pejabat Dinas PUPR Taliabu Berpotensi jadi Tersangka Dugaan Korupsi MCK Fiktif
Kapolres Halteng Pimpin Sertijab PJU, Bondan Manikotomo Jabat Kasat Reskrim
Tersangka Kasus Mami Wagub Belum Diekspos, Kejati Malut Akui Punya Rencana
Usut Dugaan Korupsi Kapal Billfish, Kejati Malut Periksa Terpidana Suap AGK Ridwan Arsan
Soal Prosedur Penyaluran Dana Hibah, Komisi I Minta Penjelasan Kesbangpol Halsel
Pesta Miras, 2 Pemuda di Halmahera Tengah Terlibat Duel Maut 
Tingkatkan PAD, Walikota Ternate Berencana Bikin Evaluasi 2 Kali Dalam Sebulan
Minta Keterangan GPM Sula Terkait Kasus Korupsi BTT, Begini Penjelasan Kejati Malut
Berita ini 277 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:24 WIT

Satu Pejabat Dinas PUPR Taliabu Berpotensi jadi Tersangka Dugaan Korupsi MCK Fiktif

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:14 WIT

Kapolres Halteng Pimpin Sertijab PJU, Bondan Manikotomo Jabat Kasat Reskrim

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:09 WIT

Tersangka Kasus Mami Wagub Belum Diekspos, Kejati Malut Akui Punya Rencana

Jumat, 14 Februari 2025 - 23:13 WIT

Usut Dugaan Korupsi Kapal Billfish, Kejati Malut Periksa Terpidana Suap AGK Ridwan Arsan

Jumat, 14 Februari 2025 - 20:53 WIT

Pesta Miras, 2 Pemuda di Halmahera Tengah Terlibat Duel Maut 

Berita Terbaru

error: Konten diproteksi !!