Operasi Pencarian Korban Kapal LCT yang Tenggelam di Laut Batang Dua Ditutup

- Editor

Kamis, 20 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tim SAR Gabungan saat melakukan operasi pencarian 4 awak kapal LCT yang tenggelam di perairan Batang Dua, Ternate, Maluku Utara.

Tim SAR Gabungan saat melakukan operasi pencarian 4 awak kapal LCT yang tenggelam di perairan Batang Dua, Ternate, Maluku Utara.

Ternate, Maluku Utara  – Tim Basarnas resmi menghentikan operasi pencarian 4 korban kapal LCT SJP 168 A yang tenggelam di perairan Pulau Batang Dua, Kota Ternate, pada Jumat (14/03) lalu.

Kepala Kantor SAR Ternate, Iwan Ramdani mengatakan, operasi pencarian telah dilakukan tim gabungan SAR dari hari pertama hingga hari ketujuh. Sesuai SOP, operasi pencarian keempat korban ditutup setelah 7 hari pencarian dengan hasil nihil.

BACA JUGA  Calon Jemaah Haji Asal Taliabu Diberangkatkan Pada Juni Mendatang

“Kami sudah berupaya semaksimal mungkin bersama unsur terkait dalam pencarian namun hasilnya masih nihil. Area pencarian juga telah kami perluas dari perairan Batang Dua hingga Perairan Halmahera Selatan,” jelas Iwan, Kamis (20/03/2025) malam.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kendati operasi dihentikan, namun Basarnas Ternate telah menginformasikan ke instansi terkait dan juga kapal-kapal yang melintas di area kejadian agar melapor ke Basarnas apabila melihat maupun menemukan korban. 

BACA JUGA  Warga Sula Dilaporkan Hilang saat Memanah Ikan, Diduga Diterkam Buaya

Berita Terkait

Buntut Pemberhentian Sekwan, Sekda Morotai Bantah Pernyataan Ketua DPRD Soal Permintaan Maaf Bupati 
Soroti Dana Kelurahan, Komisi I DPRD Ternate Minta Lurah Tak Jadi Eksekutor
Gubernur Malut Akui RSUD Sofifi dan RSJ Minim Fasilitas
Pemkab Halmahera Utara tak Kantongi Data Putus Sekolah
Soal Keterlambatan Gaji Aparat Desa, Wakil Bupati Morotai Bilang Begini
Abjan Sofyan Kerap Ikut Rapat Pemprov Malut, Ini Kata Gubernur Sherly
Sejumlah Bangunan Milik BPPKAD Halmahera Utara Dibiarkan Rusak dan Tak Terurus 
Gubernur Maluku Utara Ungkap Kesiapan Pemberangkatan Calon Haji
Berita ini 182 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 22:51 WIT

Buntut Pemberhentian Sekwan, Sekda Morotai Bantah Pernyataan Ketua DPRD Soal Permintaan Maaf Bupati 

Rabu, 23 April 2025 - 22:13 WIT

Soroti Dana Kelurahan, Komisi I DPRD Ternate Minta Lurah Tak Jadi Eksekutor

Rabu, 23 April 2025 - 22:10 WIT

Gubernur Malut Akui RSUD Sofifi dan RSJ Minim Fasilitas

Rabu, 23 April 2025 - 22:07 WIT

Pemkab Halmahera Utara tak Kantongi Data Putus Sekolah

Rabu, 23 April 2025 - 20:51 WIT

Abjan Sofyan Kerap Ikut Rapat Pemprov Malut, Ini Kata Gubernur Sherly

Berita Terbaru

Gubernur Maluku Utara, Sherly Tjoanda, melakukan inspeksi di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sofifi dan Rumah Sakit Jiwa (RSJ)

Headline

Gubernur Malut Akui RSUD Sofifi dan RSJ Minim Fasilitas

Rabu, 23 Apr 2025 - 22:10 WIT

Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Halmahera Utara, Hertje Manuel

Headline

Pemkab Halmahera Utara tak Kantongi Data Putus Sekolah

Rabu, 23 Apr 2025 - 22:07 WIT

error: Konten diproteksi !!