DPRD Morotai Paripurnakan Penetapan Rusli-Rio Bupati dan Wakil Bupati Terpilih

- Editor

Jumat, 7 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penandatanganan berita acara penetapan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih periode 2024-2029 oleh pimpinan DPRD Pulau Morotai.

Penandatanganan berita acara penetapan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih periode 2024-2029 oleh pimpinan DPRD Pulau Morotai.

Paripurna itu juga membacakan surat keputusan KPU Pulau Morotai nomor 4 tahun 2025 tentang Penetapan Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati terpilih Kabupaten Pulau Morotai dan Berita Acara nomor 02/PL.02.03.BA/8207/2025 tentang Penetapan Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati terpilih.

Kata Risky, pasangan calon nomor urut 3, yakni Rusli Sibua-Rio Cristian Pawane (Rusli-Rio) sebagai Bupati dan Wakil Bupati Pulau Morotai terpilih dari hasil Pilkada serentak 2024 dengan perolehan suara 21.863 suara atau 49 persen.

BACA JUGA  APBD-P Pemprov Malut Disahkan, Target PAD Meningkat

“Usulan pengangkatan ini akan disampaikan ke Menteri Dalam Negeri melalui Gubernur Maluku Utara. Kami tentu berharap mudah-mudahan pasangan ini dapat menjalankan tugasnya untuk Kabupaten Pulau Morotai yang lebih baik dan sejahtera,” ujar Risky.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami juga ucapan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada para partai politik se-Pulau Morotai, kepada TNI-Polri dan semua pihak yang telah yang telah berpartisipasi dan bekerjasama untuk mendukung, memperlancar dan menyukseskan semua tahapan Pilkada di Pulau Morotai dengan aman dan tertib,” sambungnya mengakhiri.

BACA JUGA  Polisi Amankan 2 Pelaku Judi Togel di Sula

Berita Terkait

CJH Asal Halsel yang Divonis Demensia Akhirnya Bisa Diberangkatkan
Polres Halteng Klarifikasi Video Viral Penarikan Motor oleh Petugas Leasing
Pemda Halteng Diduga Serobot Lahan Warga di Desa Wedana
Kepemilikan Lahan Warga di Kelurahan Kayu Merah Tuntas Dibahas DPRD Kota Ternate
Gubernur Sherly : Proyek Pokir DPRD dan DAK Siap Lelang
Bansos dan PKH Triwulan II di Halsel Belum Tersalur, Ini Kendalanya
Bupati Morotai Rombak 13 Pimpinan OPD
Pemkab Halsel Gelontorkan Anggaran Tangani Ratusan ODGJ
Berita ini 102 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 21:34 WIT

CJH Asal Halsel yang Divonis Demensia Akhirnya Bisa Diberangkatkan

Selasa, 22 April 2025 - 21:20 WIT

Polres Halteng Klarifikasi Video Viral Penarikan Motor oleh Petugas Leasing

Selasa, 22 April 2025 - 20:40 WIT

Pemda Halteng Diduga Serobot Lahan Warga di Desa Wedana

Selasa, 22 April 2025 - 20:36 WIT

Kepemilikan Lahan Warga di Kelurahan Kayu Merah Tuntas Dibahas DPRD Kota Ternate

Selasa, 22 April 2025 - 20:32 WIT

Gubernur Sherly : Proyek Pokir DPRD dan DAK Siap Lelang

Berita Terbaru

Bukti Kwitansi

Headline

Pemda Halteng Diduga Serobot Lahan Warga di Desa Wedana

Selasa, 22 Apr 2025 - 20:40 WIT

Gubernur Maluku Utara, Sherly Tjoanda

Headline

Gubernur Sherly : Proyek Pokir DPRD dan DAK Siap Lelang

Selasa, 22 Apr 2025 - 20:32 WIT

error: Konten diproteksi !!