Ternate, Maluku Utara – Polda Maluku Utara mengerahkan ratusan personel amankan proses penetapan dan pengundian nomor urut pasangan calon gubernur dan wakil gubernur.
Hal ini disampaikan Kabid Humas Polda Malut, Kombes Pol. Bambang Suharyono, kepada wartawan. Minggu (22/9/2024).
Kombes Pol. Bambang menyebutkan sedikitnya ada 256 personel yang dikerahkan untuk mengamankan proses penetapan dan pengundian nomor urut pasangan calon gubernur dan wakil gubernur pada Pilkada serentak 2024.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
“Langkah ini diambil untuk memastikan situasi tetap aman dan tertib selama kegiatan berlangsung,” ucap Bambang.
Halaman : 1 2 Selanjutnya