Wali Kota Ternate ‘Warning’ OPD 

- Editor

Jumat, 5 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wali Kota Ternate, M Tauhid Soleman

Wali Kota Ternate, M Tauhid Soleman

Saya ingin semua kegiatan dan program tahun 2023 ini cepat diselesaikan

M Tauhid Soleman (Wali Kota Ternate)

Ternate, Maluku Utara- Wali Kota Ternate, M. Tauhid Soleman menegaskan agar seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) menyelesaikan program dan kegiatan tahun 2023. Pasalnya sejumlah kegiatan di OPD di pemerintahan setempat sampai saat ini belum diselesaikan. 

Tauhid mengatakan, program dan kegiatan yang belum dapat diselesaikan ini baik di bidang pendidikan maupun kesehatan serta pelayanan umum lainnya termasuk penataan pasar.

“Saya ingin semua kegiatan dan program tahun 2023 ini cepat diselesaikan,” kata Tauhid, begitu diwawancarai, Jum’at (5/5/2023). 

Tauhid menyebutkan, semua proses lelang kegiatan dari beberapa OPD sedang berjalan. Meski begitu, ketika ditanya terkait laporan kegiatan dari OPD, kata Tauhid saat ini pihaknya telah mendahulukan kegiatan besar untuk lebih dipercepat, karena bersifat strategis dan butuh waktu lama untuk membangun. 

BACA JUGA  Tanam 1000 Pohon Mangrove, BLPP Haltim Minta jaga Lingkungan

“Kegiatan ini seperti penataan, sehingga itu yang lebih didahulukan, karena yang lain hanya dengan waktu yang pendek,” sebut Tauhid. 

Berita Terkait

Satu Pejabat Dinas PUPR Taliabu Berpotensi jadi Tersangka Dugaan Korupsi MCK Fiktif
Kapolres Halteng Pimpin Sertijab PJU, Bondan Manikotomo Jabat Kasat Reskrim
Tersangka Kasus Mami Wagub Belum Diekspos, Kejati Malut Akui Punya Rencana
Usut Dugaan Korupsi Kapal Billfish, Kejati Malut Periksa Terpidana Suap AGK Ridwan Arsan
Soal Prosedur Penyaluran Dana Hibah, Komisi I Minta Penjelasan Kesbangpol Halsel
Pesta Miras, 2 Pemuda di Halmahera Tengah Terlibat Duel Maut 
Tingkatkan PAD, Walikota Ternate Berencana Bikin Evaluasi 2 Kali Dalam Sebulan
Minta Keterangan GPM Sula Terkait Kasus Korupsi BTT, Begini Penjelasan Kejati Malut
Berita ini 437 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:24 WIT

Satu Pejabat Dinas PUPR Taliabu Berpotensi jadi Tersangka Dugaan Korupsi MCK Fiktif

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:14 WIT

Kapolres Halteng Pimpin Sertijab PJU, Bondan Manikotomo Jabat Kasat Reskrim

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:09 WIT

Tersangka Kasus Mami Wagub Belum Diekspos, Kejati Malut Akui Punya Rencana

Jumat, 14 Februari 2025 - 23:13 WIT

Usut Dugaan Korupsi Kapal Billfish, Kejati Malut Periksa Terpidana Suap AGK Ridwan Arsan

Jumat, 14 Februari 2025 - 20:53 WIT

Pesta Miras, 2 Pemuda di Halmahera Tengah Terlibat Duel Maut 

Berita Terbaru

error: Konten diproteksi !!