Ada Beras Tanpa Label Beredar di Ternate, Warga Diminta Waspada

- Editor

Jumat, 17 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beras Tanpa Label Beredar di Ternate

Beras Tanpa Label Beredar di Ternate

Ternate, Maluku Utara – Pemerintah kota Ternate melalui Dinas Ketahanan Pangan menemukan adanya peredaran beras tanpa label yang diperjualbelikan di wilayah Kota Ternate.

Kabid Keamanan Pangan Dinas Ketahanan Pangan Kota Ternate, Aswad, saat diwawancarai wartawan mengungkapkan, beras yang diperjualbelikan tanpa label ini dijual bebas di salah satu toko di Jln. Hasan Boesoeri Nomor 1, Kecamatan, Ternate Tengah.

BACA JUGA  Gubernur Maluku Utara Resmi Buka STQH ke XXVII 2023

“Beras tanpa label yang dijual bebas itu namanya Bugis Jaya,” ungkap Aswad, Jumat (17//01/2025).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Aswad menyebutkan, peredaran beras tanpa label dengan kemasan berwarna kuning ini masuk dari Makassar, Sulawesi Selatan. “Label yang terdapat pada kemasan suatu produk itu sangat penting, karena konsumen bisa mengetahui keterangan, berat, mutu, dan sumber asalnya suatu produk,” ujarnya.

BACA JUGA  BPN Terbitkan 1.200 Sertifikat Tanah di Kota Ternate

Lebih jauh dirinya mengatakan, belajar dari kasus beredarnya beras plastik, para konsumen akan sulit mengidentifikasi apakah beras yang dijual di pasaran palsu atau tidak jika jika tak kantongi label. “Kalau tidak ada label sulit kita mau melakukan penelusuran apabila terjadi hal-hal yang tidak kita inginkan,” terangnya.

Berita Terkait

Satu Pejabat Dinas PUPR Taliabu Berpotensi jadi Tersangka Dugaan Korupsi MCK Fiktif
Kapolres Halteng Pimpin Sertijab PJU, Bondan Manikotomo Jabat Kasat Reskrim
Tersangka Kasus Mami Wagub Belum Diekspos, Kejati Malut Akui Punya Rencana
Usut Dugaan Korupsi Kapal Billfish, Kejati Malut Periksa Terpidana Suap AGK Ridwan Arsan
Soal Prosedur Penyaluran Dana Hibah, Komisi I Minta Penjelasan Kesbangpol Halsel
Pesta Miras, 2 Pemuda di Halmahera Tengah Terlibat Duel Maut 
Tingkatkan PAD, Walikota Ternate Berencana Bikin Evaluasi 2 Kali Dalam Sebulan
Minta Keterangan GPM Sula Terkait Kasus Korupsi BTT, Begini Penjelasan Kejati Malut
Berita ini 240 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:24 WIT

Satu Pejabat Dinas PUPR Taliabu Berpotensi jadi Tersangka Dugaan Korupsi MCK Fiktif

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:14 WIT

Kapolres Halteng Pimpin Sertijab PJU, Bondan Manikotomo Jabat Kasat Reskrim

Sabtu, 15 Februari 2025 - 21:09 WIT

Tersangka Kasus Mami Wagub Belum Diekspos, Kejati Malut Akui Punya Rencana

Jumat, 14 Februari 2025 - 23:13 WIT

Usut Dugaan Korupsi Kapal Billfish, Kejati Malut Periksa Terpidana Suap AGK Ridwan Arsan

Jumat, 14 Februari 2025 - 20:53 WIT

Pesta Miras, 2 Pemuda di Halmahera Tengah Terlibat Duel Maut 

Berita Terbaru

error: Konten diproteksi !!