TAPD dan DPRD Sula Percepat Pembahasan APBD 2024

- Editor

Selasa, 31 Oktober 2023 - 16:27 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 Sekwan DPRD Sula, Ali Umanahu

Sekwan DPRD Sula, Ali Umanahu

Sanana, Maluku Utara- Badan Anggaran (Banggar) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sula dan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) dijadwalkan mengadakan rapat pembahasan APBD Tahun 2024 pada Rabu (1/11/2023) besok. 

Hal itu disampaikan langsung oleh Sekwan DPRD Sula, Ali Umanahu saat di wawancarai di ruang kerjanya, Selasa (31/10/2023).

“Untuk APBD Tahun 2024 Kepulauan Sula itu dokumen KUA-PPAS nya sudah disampaikan oleh Pemda ke DPRD sekitar satu bulan lalu. Langkah awal pembahasan KUA-PPAS juga telah di bahas di DPRD namun ada hal-hal tertentu yang butuh kesesuaian antara Pemda dan DPRD. Nah, besok ini rapat Banggar dan TAPD hasil dari itu baru dituangkan dalam kesepakatan bersama KUA-PPAS antara TAPD dan DPRD,” terang Ali. 

Selanjutnya, dari hasil kesepakatan tersebut, kata Ali,  TAPD melakukan penyusunan RAPBD dan kemudian dibahas dalam paripurna.

“Mudah-mudahan bulan November ini sudah selesai, karena jadwal pembahasan RAPBD itukan paling lambat sampai dengan 30 November sudah selesai,” jelasnya 

Berita Terkait

Ini Alasan Pemprov Malut Proyeksikan APBD 2024 Naik Rp 4 Triliun Lebih
Polres Haltim Bina Petani Cap Tikus ke Gula Aren, Minta Peran Pemda
Polisi Kembali Ungkap Kasus Prostitusi Online di Sofifi
Jelang Natura dan Pemilu, Polres Haltim Mulai Berlakukan Jam Operasional Kafe
Kampanye Perdana Pemilu 2024, PDIP Guncang Morotai
Tahun 2024, Ekonomi Malut Diproyeksikan Tumbuh 18,26 Persen 
Awasi Aliran Kepercayaan, Tim Pakem Kejari Haltim Gelar Rakor
233 Personil Polisi Amankan Tahapan Kampanye di Tikep
Berita ini 82 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 30 November 2023 - 23:34 WIT

Ini Alasan Pemprov Malut Proyeksikan APBD 2024 Naik Rp 4 Triliun Lebih

Kamis, 30 November 2023 - 22:36 WIT

Polres Haltim Bina Petani Cap Tikus ke Gula Aren, Minta Peran Pemda

Kamis, 30 November 2023 - 22:31 WIT

Polisi Kembali Ungkap Kasus Prostitusi Online di Sofifi

Kamis, 30 November 2023 - 22:08 WIT

Jelang Natura dan Pemilu, Polres Haltim Mulai Berlakukan Jam Operasional Kafe

Kamis, 30 November 2023 - 22:01 WIT

Kampanye Perdana Pemilu 2024, PDIP Guncang Morotai

Kamis, 30 November 2023 - 21:44 WIT

Awasi Aliran Kepercayaan, Tim Pakem Kejari Haltim Gelar Rakor

Kamis, 30 November 2023 - 21:25 WIT

Kejari Sula Kembali Digoyang, Warga Pohea Desak Kejati Malut Ambil Alih Kasus Masjid An-Nur

Kamis, 30 November 2023 - 21:17 WIT

Pemprov Malut Rancang APBD 2024 Rp 4 Triliun Lebih

Berita Terbaru

Kepolisian Sektor (Polsek) Oba Utara Polresta Tidore kembali mengungkap kasus prostitusi online di Sofifi

Headline

Polisi Kembali Ungkap Kasus Prostitusi Online di Sofifi

Kamis, 30 Nov 2023 - 22:31 WIT

Tim kampanye pasangan calon presiden dan wakil presiden Ganjar Pranowo-Mahfud MD di Maluku Utara mulai gencar melakukan kampanye perdana

Headline

Kampanye Perdana Pemilu 2024, PDIP Guncang Morotai

Kamis, 30 Nov 2023 - 22:01 WIT

error: Konten diproteksi !!