Ternate, Maluku Utara – Pelayaran Nasional Indonesia (PT PELNI) membuka pelayanan berbasis digital pada beberapa item kegiatan di antaranya, pembelian tiket berbasis online, cek in online, general cargo.
Pembelian tiket berbasis online ini menjadi rekomendasi penting buat calon penumpang karena PT. PELNI sudah mempersiapkan aplikasinya di google play store.
Kepala Cabang PT PELNI Ternate, M. Lutfi Israr Sutan mengatakan,Pelni mobile adalah sebuah aplikasi yang bisa di download langsung oleh para penumpang yang mau mudik lebaran nanti.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
“Satu Minggu sebelum berangkat mungkin para penumpang bisa melakukan cek in terlebih dahulu menggunakan aplikasi tersebut,” kata M. Lutfi, Senin (3/03/2025).
Halaman : 1 2 Selanjutnya