Soal Prosedur Penyaluran Dana Hibah, Komisi I Minta Penjelasan Kesbangpol Halsel

- Editor

Jumat, 14 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Komisi I DPRD Halmahera Selatan, Munawir Hi. Bahar

Ketua Komisi I DPRD Halmahera Selatan, Munawir Hi. Bahar

Labuha, Maluku Utara –  Memastikan penyaluran dana Hibah untuk organisasi kemasyarakatan (Ormas), LSM, dan partai politik tepat sasaran Komisi I DPRD Kabupaten Halmahera Selatan (Halsel), menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) Bersama Dinas Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol).

Kegiatan tersebut bertempat di ruangan rapat Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, Jumat (14/02/2025).

Dalam agenda rapat tersebut, Komisi I meminta penjelasan terkait dengan penyaluran dana hibah, baik yang diperuntukkan kepada ormas, OKP, maupun LSM yang ada Di Halsel. 

“Kami ingin tahu juga sebetulnya sekalipun ini bukan evaluasi anggaran di akhir tahun tetapi kami DPRD sebagai lembaga pengawasan ingin tahu persis sekaligus memastikan anggaran itu tepat sasaran atau tidak,” kata Ketua Komisi I, Munawir Hi. Bahar kepada wartawan usai RDP.

Berita Terkait

Nekat Terabas Sungai saat Banjir, Seorang Pemuda di Halmahera Utara Terseret Arus
HUT Kabupaten Pulau Morotai Ke-16 Tahun, Bupati Rusli Sibua : Wujudkan Morotai yang Unggul, Adil, dan Sejahtera
Operasi Pencarian Korban Kapal LCT yang Tenggelam di Laut Batang Dua Ditutup
Lapangan MTQ di Morotai jadi Lokasi Sholat Idul Fitri 1446 Hijriah
Berkas Kasus Pemukulan Jurnalis di Ternate Lengkap
Minyak Tanah Langka, Inspektorat Morotai Turun Periksa Sub Agen
KSOP Ternate ‘Warning’ Motoris Speedboat
Besok, Gubernur Sherly Lantik Bupati dan Wakil Bupati Halmahera Utara 
Berita ini 53 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 01:16 WIT

Nekat Terabas Sungai saat Banjir, Seorang Pemuda di Halmahera Utara Terseret Arus

Jumat, 21 Maret 2025 - 00:34 WIT

HUT Kabupaten Pulau Morotai Ke-16 Tahun, Bupati Rusli Sibua : Wujudkan Morotai yang Unggul, Adil, dan Sejahtera

Kamis, 20 Maret 2025 - 23:13 WIT

Operasi Pencarian Korban Kapal LCT yang Tenggelam di Laut Batang Dua Ditutup

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:35 WIT

Lapangan MTQ di Morotai jadi Lokasi Sholat Idul Fitri 1446 Hijriah

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:24 WIT

Minyak Tanah Langka, Inspektorat Morotai Turun Periksa Sub Agen

Berita Terbaru

error: Konten diproteksi !!