Tak Ada Kasus HIV/AIDS, Kadis Kesehatan Tikep Ajak Masyarakat Berprilaku Hidup Sehat

- Editor

Kamis, 18 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Dinas Kesehatan Kota Tikep, Abdul Majid Do M. Nur

Kepala Dinas Kesehatan Kota Tikep, Abdul Majid Do M. Nur

Tidore, Maluku Utara- Kepala Dinas Kesehatan Kota Tidore Kepulauan (Tikep) Abdul Majir Do M. Nur mengatakan, sejak Januari hingga Agustus 2022, tidak ditemukan adanya kasus HIV/AIDS baru di Kota Tidore Kepulauan.

Hal tersebut disampaikan Abdul Majid Do M. Nur saat dikonfirmasi usai Upacara Penurunan bendera Merah Putih, Rabu (17/08/2022)

Dikatakan, HIV adalah siklus kejadian yang butuh waktu lama (tahunan). “Ya sekitar 10-15 tahun, dan Alhamdulillah sejauh ini tidak ada lagi kasus baru di Tikep,” ujarnya.

Kadis Kesehatan berharap agar masyarakat Tikep tidak melakukan hal-hal yang tidak sesuai dengan prosedur atau harus terus berusaha berperilaku sehat. “Jangan melakukan hubungan bebas yang tidak terkontrol,” imbuhnya. (YH-1)

Berita Terkait

BB dan 4 Tersangka Kasus MCK Fiktif Taliabu Dilimpahkan
Batal Berangkat Haji, Keluarga CJH Asal Halsel Protes
Program Dua-dua Juta Bupati Morotai Siap Dieksekusi
Sampah Meluber ke Jalan Raya, Warga Sangaji Utara Ternate Mengeluh
Air Keran ‘Ngadat’, Warga Dufa Dufa Ternate Mengeluh
Sampah Berserakan di Ibukota, DLH Malut Akui Kekurangan Alat Penunjang
Kejari Taliabu Bantah Terima Uang dari Tersangka MCK Fiktif
Program Rusli-Rio untuk Lansia dan Janda Segera Direalisasikan
Berita ini 113 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 21:56 WIT

BB dan 4 Tersangka Kasus MCK Fiktif Taliabu Dilimpahkan

Kamis, 17 April 2025 - 21:36 WIT

Batal Berangkat Haji, Keluarga CJH Asal Halsel Protes

Kamis, 17 April 2025 - 21:16 WIT

Program Dua-dua Juta Bupati Morotai Siap Dieksekusi

Kamis, 17 April 2025 - 21:13 WIT

Sampah Meluber ke Jalan Raya, Warga Sangaji Utara Ternate Mengeluh

Kamis, 17 April 2025 - 20:59 WIT

Sampah Berserakan di Ibukota, DLH Malut Akui Kekurangan Alat Penunjang

Berita Terbaru

Kasi Pidsus Kejari Pulau Taliabu, Usman

Headline

BB dan 4 Tersangka Kasus MCK Fiktif Taliabu Dilimpahkan

Kamis, 17 Apr 2025 - 21:56 WIT

Foto Sahar Habib dan keluarganya.

Headline

Batal Berangkat Haji, Keluarga CJH Asal Halsel Protes

Kamis, 17 Apr 2025 - 21:36 WIT

Pelabuhan Ferry Ternate

Ragam

Arus Balik Masuk Ternate Meningkat 24 Persen

Kamis, 17 Apr 2025 - 21:19 WIT

Kepala Dinas Sosial dan PPA Pulau Morotai, Ansar Tibu

Headline

Program Dua-dua Juta Bupati Morotai Siap Dieksekusi

Kamis, 17 Apr 2025 - 21:16 WIT

error: Konten diproteksi !!