Pimpin Apel, Wagub Sampaikan Tiga Instruksi Penting Gubernur Sherly

- Editor

Senin, 17 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Gubernur Maluku Utara, Sarbin Sehe

Wakil Gubernur Maluku Utara, Sarbin Sehe

Sofifi, Maluku Utara – Wakil Gubernur Maluku Utara, Sarbin Sehe, mengucapkan terima kasih kepada seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) yang mulai aktif berkantor di Sofifi terutama mengikuti apel pagi setiap minggu berjalan. 

Demikian disampaikan Sarbin di upacara peringatan Hari Kesadaran Nasional, yang berlangsung di halaman kantor Gubernur Malut di Sofifi, Senin (17/03/2025).

BACA JUGA  Polres Pulau Morotai Serius Kasus Dugaan Kegiatan Fiktif DAK Nonfisik Dispar 2023

“Ini merupakan manifestasi kedisiplinan dan peningkatan kinerja. Terima kasih kepada ASN yang telah menunjukkan kedisiplinan,” demikian diutarakan wakil gubernur Sarbin Sehe.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut wagub Sarbin Sehe menyampaikan, sesuai dengan instruksinya, gubernur menginginkan agar memaksimalkan penyebaran informasi ke ruang publik mengenai mudik bersubsidi 50 persen yang dilaksanakan oleh Pemerintah Provinsi Maluku Utara, sehingga masyarakat dapat memanfaatkan program tersebut secara maksimal.

BACA JUGA  Kesbangpol Pulau Morotai Tegaskan Tak Ada Titipan dalam Seleksi Paskibraka 2025

Berita Terkait

Buntut Pemberhentian Sekwan, Sekda Morotai Bantah Pernyataan Ketua DPRD Soal Permintaan Maaf Bupati 
Soroti Dana Kelurahan, Komisi I DPRD Ternate Minta Lurah Tak Jadi Eksekutor
Gubernur Malut Akui RSUD Sofifi dan RSJ Minim Fasilitas
Pemkab Halmahera Utara tak Kantongi Data Putus Sekolah
Soal Keterlambatan Gaji Aparat Desa, Wakil Bupati Morotai Bilang Begini
Abjan Sofyan Kerap Ikut Rapat Pemprov Malut, Ini Kata Gubernur Sherly
Sejumlah Bangunan Milik BPPKAD Halmahera Utara Dibiarkan Rusak dan Tak Terurus 
Gubernur Maluku Utara Ungkap Kesiapan Pemberangkatan Calon Haji
Berita ini 346 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 22:51 WIT

Buntut Pemberhentian Sekwan, Sekda Morotai Bantah Pernyataan Ketua DPRD Soal Permintaan Maaf Bupati 

Rabu, 23 April 2025 - 22:13 WIT

Soroti Dana Kelurahan, Komisi I DPRD Ternate Minta Lurah Tak Jadi Eksekutor

Rabu, 23 April 2025 - 22:10 WIT

Gubernur Malut Akui RSUD Sofifi dan RSJ Minim Fasilitas

Rabu, 23 April 2025 - 22:07 WIT

Pemkab Halmahera Utara tak Kantongi Data Putus Sekolah

Rabu, 23 April 2025 - 20:51 WIT

Abjan Sofyan Kerap Ikut Rapat Pemprov Malut, Ini Kata Gubernur Sherly

Berita Terbaru

Gubernur Maluku Utara, Sherly Tjoanda, melakukan inspeksi di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sofifi dan Rumah Sakit Jiwa (RSJ)

Headline

Gubernur Malut Akui RSUD Sofifi dan RSJ Minim Fasilitas

Rabu, 23 Apr 2025 - 22:10 WIT

Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Halmahera Utara, Hertje Manuel

Headline

Pemkab Halmahera Utara tak Kantongi Data Putus Sekolah

Rabu, 23 Apr 2025 - 22:07 WIT

error: Konten diproteksi !!