Tersangka Kasus Mami Wagub Malut Belum Diumumkan, Praktisi Hukum Curiga Ada kepentingan Lain

- Editor

Kamis, 13 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hendra Karianga

Hendra Karianga

Ternate, Maluku Utara – Kasus dugaan tindak pidana korupsi anggaran makan minum (Mami) Wakil Kepala Daerah (WKDH) yang ditangani Kejaksaan Tinggi (Kejati) Maluku Utara, kembali disoroti. 

Akademisi Universitas Khairun Ternate, Dr. Hendra Karianga mengatakan, kasus ini sudah layak dilakukan penetapan tersangka. 

Pasalnya kasus yang sudah sekian lama ditangani Kejati Maluku Utara ini telah ada hasil audit kerugian keuangan negaranya, yang kini dikantongi tim penyidik Kejati Maluku Utara. “Jika sudah ada hasil audit berarti sudah ada tersangkanya maka segera diumumkan jangan didiamkan,” singgung Hendra, Kamis (13/03/2025).

Berita Terkait

Nekat Terabas Sungai saat Banjir, Seorang Pemuda di Halmahera Utara Terseret Arus
HUT Kabupaten Pulau Morotai Ke-16 Tahun, Bupati Rusli Sibua : Wujudkan Morotai yang Unggul, Adil, dan Sejahtera
Operasi Pencarian Korban Kapal LCT yang Tenggelam di Laut Batang Dua Ditutup
Lapangan MTQ di Morotai jadi Lokasi Sholat Idul Fitri 1446 Hijriah
Berkas Kasus Pemukulan Jurnalis di Ternate Lengkap
Minyak Tanah Langka, Inspektorat Morotai Turun Periksa Sub Agen
KSOP Ternate ‘Warning’ Motoris Speedboat
Besok, Gubernur Sherly Lantik Bupati dan Wakil Bupati Halmahera Utara 
Berita ini 220 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 01:16 WIT

Nekat Terabas Sungai saat Banjir, Seorang Pemuda di Halmahera Utara Terseret Arus

Jumat, 21 Maret 2025 - 00:34 WIT

HUT Kabupaten Pulau Morotai Ke-16 Tahun, Bupati Rusli Sibua : Wujudkan Morotai yang Unggul, Adil, dan Sejahtera

Kamis, 20 Maret 2025 - 23:13 WIT

Operasi Pencarian Korban Kapal LCT yang Tenggelam di Laut Batang Dua Ditutup

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:35 WIT

Lapangan MTQ di Morotai jadi Lokasi Sholat Idul Fitri 1446 Hijriah

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:24 WIT

Minyak Tanah Langka, Inspektorat Morotai Turun Periksa Sub Agen

Berita Terbaru

error: Konten diproteksi !!