Kampanye Akbar di Kota Weda, Elang-Rahim Paparkan Program Unggulan Membangun Halteng

- Editor

Minggu, 24 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pendukung dan simpatisan padati kampanye akbar Elang-Rahim di Kota Weda, Sabtu (23/11/2024).

Pendukung dan simpatisan padati kampanye akbar Elang-Rahim di Kota Weda, Sabtu (23/11/2024).

Selain itu, Elang-Rahim juga akan memberikan bantuan perkebunan, mulai dari pagar kebun hingga  perawatan tanaman, serta bantuan untuk nelayan. “Bantuan perkebunan sangat penting untuk kesejahteraan masyarakat,” jelas Elang.

Lanjutnya, Elang-Rahim juga akan menjaga stabilitas harga dari hasil pertanian yang tidak menentu, baik itu harga cengkeh, pala dan kopra, sehingga para petani dan nelayan bisa merasakan harga yang ada di Ternate.

BACA JUGA  Elang Sujud Syukur saat Kantongi Nomor Urut 2 : Sesuai Keinginan Warga Halteng

“Kami akan intervensi harga komoditas agar bisa mendapatkan harga sesuai dengan harga yang ada di Ternate,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ditambahkan, Elang-Rahim  akan memberikan perhatian kepada pekerja di perusahaan Halteng yakni kenaikan upah minimum. “Jika Elang-Rahim terpilih maka janji tersebut akan ditunaikan dalam pemerintahan nanti,” tegasnya.

Tak hanya itu, Elang-Rahim juga akan menyelesaikan masalah pencabutan SK PTT dan Geopark. “Elang-Rahim akan kembali rekrut PTT 2000 orang dengan gaji di atas 3 juta per bulan. Dan, Boki Maruru akan kami perjuangkan menjadi Geopark demi Negeri Fagogoru,” ucapnya. (*RJ/Red2)

BACA JUGA  Soal Drainase, DPRD Bakal Panggil Dinas PUPR Ternate

Berita Terkait

Utang Pemkot Ternate Sebesar Rp 64 Miliar 
Meski Surplus US$723,75 juta, Nilai Ekspor Malut pada Desember 2024 Turun
Ini Progres Pekerjaan Multiyears di Halmahera Selatan
OPD Pengelolaan PAD Kota Ternate Minim Inovasi
Tahun Ini, Pemkot Ternate Bangun Tambatan Perahu Pelabuhan Hiri
Dinas Koperasi dan UMKM Malut Sambut Baik Program MBG, Kadis : Kita Tunggu Juknis
Polisi Tahan 3 Pelaku Rudapaksa Siswi SMP di Halsel, Kasusnya Naik ke Tahap Penyidikan
Pemprov Sambut Baik Usulan DPRD Malut Soal Pengalihan Ruas Jalan ke Nasional
Berita ini 84 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 15 Januari 2025 - 22:19 WIT

Utang Pemkot Ternate Sebesar Rp 64 Miliar 

Rabu, 15 Januari 2025 - 22:04 WIT

Meski Surplus US$723,75 juta, Nilai Ekspor Malut pada Desember 2024 Turun

Rabu, 15 Januari 2025 - 22:01 WIT

Ini Progres Pekerjaan Multiyears di Halmahera Selatan

Rabu, 15 Januari 2025 - 21:55 WIT

OPD Pengelolaan PAD Kota Ternate Minim Inovasi

Rabu, 15 Januari 2025 - 21:25 WIT

Tahun Ini, Pemkot Ternate Bangun Tambatan Perahu Pelabuhan Hiri

Berita Terbaru

Headline

Utang Pemkot Ternate Sebesar Rp 64 Miliar 

Rabu, 15 Jan 2025 - 22:19 WIT

Progres Pekerjaan Multiyears di Halmahera Selatan

Headline

Ini Progres Pekerjaan Multiyears di Halmahera Selatan

Rabu, 15 Jan 2025 - 22:01 WIT

Headline

OPD Pengelolaan PAD Kota Ternate Minim Inovasi

Rabu, 15 Jan 2025 - 21:55 WIT

error: Konten diproteksi !!