4 Fraksi DPRD Malut Soroti Mega Proyek Jalan Trans Kie Raha, Mulai dari FS, Amdal Hingga Anggaran

- Editor

Jumat, 7 November 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Juru Bicara Banggar, Muksin Amrin, membacakan catatan kritis 4 fraksi terhadap pembangunan Jalan Trans Kie Raha, dalam sidang paripurna DPRD Maluku Utara, Jumat (7/11/2025).

Juru Bicara Banggar, Muksin Amrin, membacakan catatan kritis 4 fraksi terhadap pembangunan Jalan Trans Kie Raha, dalam sidang paripurna DPRD Maluku Utara, Jumat (7/11/2025).

Sofifi, Maluku Utara – Rencana pembangunan Jalan Trans Kie Raha kembali menjadi sorotan dalam pembahasan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) Tahun Anggaran 2026. Sejumlah fraksi di DPRD Provinsi Maluku Utara memberikan catatan kritis kepada Gubernur Sherly Tjoanda, agar proyek tersebut dikaji secara matang, baik dari aspek teknis, lingkungan, maupun pembiayaan.

BACA JUGA  Rapat Bersama OPD, Komisi III DPRD Malut Soroti Progres Kegiatan Fisik

Pembahasan tersebut berlangsung dalam rapat Paripurna DPRD Malut dengan agenda Penyampaian Laporan Badan Anggaran (Banggar) terhadap hasil pembicaraan tingkat I RAPBD 2026, Jumat (7/11/2025). Sidang paripurna ini dihadiri Gubernur Sherly Tjoanda dan Wakil Gubernur Sarbin Sehe.

Juru bicara Banggar DPRD Maluku Utara, Muksin Amrin, menjelaskan bahwa empat fraksi memberikan catatan penting terkait rencana pembangunan jalan Trans Kieraha yang akan menghubungkan wilayah Sofifi–Ekor–Kobe–Buli.

Berita Terkait

Update Data Terbaru Kerusakan Rumah Akibat Cuaca Ekstrem di Morotai
Sebut FS dan AMDAL Tuntas, Gubernur Sherly Libatkan IWIP ‘Garap’ Proyek Jalan Trans Kie Raha
Polisi Gerebek Judi Sabung Ayam di Kawasan Tambang IWIP Halteng
Sah, Jalan Trans Kie Raha Rp 90 Miliar Mulus di APBD 2026
Seorang Karyawan Tambang di Malut Ditetapkan Tersangka Kasus Kecelakaan Kerja
APBD Pemprov Malut 2026 Diketuk Rp 2,7 Triliun
Dua Anggota DPRD Morotai Terancam Kena Sanksi
Abubakar Jabat Kadikbud, Isman Kendalikan Sekretariat DPRD Malut
Berita ini 92 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 22:36 WIT

Update Data Terbaru Kerusakan Rumah Akibat Cuaca Ekstrem di Morotai

Jumat, 7 November 2025 - 22:22 WIT

Sebut FS dan AMDAL Tuntas, Gubernur Sherly Libatkan IWIP ‘Garap’ Proyek Jalan Trans Kie Raha

Jumat, 7 November 2025 - 21:44 WIT

Polisi Gerebek Judi Sabung Ayam di Kawasan Tambang IWIP Halteng

Jumat, 7 November 2025 - 21:23 WIT

Sah, Jalan Trans Kie Raha Rp 90 Miliar Mulus di APBD 2026

Jumat, 7 November 2025 - 21:10 WIT

4 Fraksi DPRD Malut Soroti Mega Proyek Jalan Trans Kie Raha, Mulai dari FS, Amdal Hingga Anggaran

Berita Terbaru

Foto Gubernur Sherly Tjoanda, di sidang paripurna DPRD Maluku Utara, Jumat (7/11/2025).

Headline

Sah, Jalan Trans Kie Raha Rp 90 Miliar Mulus di APBD 2026

Jumat, 7 Nov 2025 - 21:23 WIT

error: Konten diproteksi !!