Dana Rp 115 Miliar Diduga Bermasalah, DPRD Minta Pemkab Taliabu Bertanggungjawab

- Editor

Rabu, 13 Maret 2024 - 17:53 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto Ilustrasi

Foto Ilustrasi

Bobong, Maluku Utara- Penggunaan dana pinjaman senilai Rp 115 miliar yang diduga tidak jelas membuat Ketua Fraksi Pembaharuan sekaligus ketua Badan anggaran (Banggar) DPRD Kabupaten Pulau Taliabu, Pardin Isa angkat bicara.

Kata Pardin, ada dugaan penyalahgunaan dana Rp 115 miliar yang dilakukan oleh pemerintah daerah. Dugaan ini makin menguat karena setelah dana tersebut dikembalikan ke BPD pada Februari 2022 lalu, namun implementasi dari dana tersebut tidak ada sama sekali.

“Sampai sejauh ini kami tidak pernah melihat ada progres dari dana pinjaman Rp 115 miliar itu. Dan kami tidak mengetahui infrastruktur mana saja dana itu digunakan,” kata Pardin, Rabu (13/3/2024).

Menurut Pardin, mestinya DPRD tidak lagi sekedar membuang opini dalam menyikapi persoalan ini akan tetapi sudah saatnya bersikap karena ini merupakan kepentingan rakyat dan pembangunan di daerah apalagi nominal dana tersebut terbilang sangat besar yaitu Rp 115 miliar.

“Saya tidak tahu teman-teman fraksi lain tapi kami fraksi pembaharuan sudah menyetujui dan mendorong pembentukan pansus terkait dana pinjaman ini, nah tinggal kami menunggu sikap dari teman-teman fraksi lain, karena soal ini harus sikap fraksi, kami fraksi pembaharuan sangat berkepentingan adanya pansus soal penggunaan dana Rp 115 miliar ini, jadi tinggal itikad baik dari teman-teman lain dan pimpinan mengagendakan untuk kita paripurna pengambilan keputusan, itu saja,” ujarnya.

BACA JUGA  Pelaku Berkeliaran, Panwas Korban Aniaya: “Saya Kecewa pada Polisi”

Berita Terkait

Dinkes Kota Ternate Sukses Gelar Kampanye Lawan Obesitas 
Kembalikan Formulir, Bahrain Kasuba : Ada ‘HaraPAN’ Diusung PAN di Pilbup Halsel
Bupati Halsel Sambangi Kantor Perpustakaan Nasional, Usulkan Pembangunan Infrastruktur Perpusda
Pilgub Malut, PKS-Hanura Segera Deklarasikan MK-BISA
Soal Pencairan Dana Hibah Pilkada, Ketua KPU Morotai Tanggapi Begini
178 Mahasiswa IAIN Ternate Diwisudakan, 7 Raih Cumlaude
KPU Morotai Bongkar Satu Kotak Suara, Buntut NasDem Gugat di MK
266 Casis Bintara Polres Halsel Penuhi Syarat 
Berita ini 269 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 28 April 2024 - 13:21 WIT

Dinkes Kota Ternate Sukses Gelar Kampanye Lawan Obesitas 

Sabtu, 27 April 2024 - 20:55 WIT

Kembalikan Formulir, Bahrain Kasuba : Ada ‘HaraPAN’ Diusung PAN di Pilbup Halsel

Sabtu, 27 April 2024 - 20:29 WIT

Bupati Halsel Sambangi Kantor Perpustakaan Nasional, Usulkan Pembangunan Infrastruktur Perpusda

Sabtu, 27 April 2024 - 20:10 WIT

Pilgub Malut, PKS-Hanura Segera Deklarasikan MK-BISA

Sabtu, 27 April 2024 - 19:36 WIT

Soal Pencairan Dana Hibah Pilkada, Ketua KPU Morotai Tanggapi Begini

Sabtu, 27 April 2024 - 13:15 WIT

KPU Morotai Bongkar Satu Kotak Suara, Buntut NasDem Gugat di MK

Sabtu, 27 April 2024 - 10:00 WIT

266 Casis Bintara Polres Halsel Penuhi Syarat 

Jumat, 26 April 2024 - 22:52 WIT

Besok, KPK Bertemu Plt Gubernur Malut, Bahas Apa?

Berita Terbaru

Kampanye 'Ayo Lawan Obesitas' yang dilaksanakan Dinas Kesehatan Kota Ternate, Minggu (28/4/2024).

Advertorial

Dinkes Kota Ternate Sukses Gelar Kampanye Lawan Obesitas 

Minggu, 28 Apr 2024 - 13:21 WIT

Basri Salama (kanan) dan Muhammad Kasuba (kiri)

Headline

Pilgub Malut, PKS-Hanura Segera Deklarasikan MK-BISA

Sabtu, 27 Apr 2024 - 20:10 WIT

error: Konten diproteksi !!