Delapan Ranperda jadi Prioritas DPRD Halsel Tahun Ini

- Editor

Jumat, 24 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Bapemperda DPRD Halsel Sagaf Hi. Taha

Ketua Bapemperda DPRD Halsel Sagaf Hi. Taha

Labuha, Maluku Utara – Bapemperda DPRD Halmahera Selatan (Halsel) mulai membahas 8 dari 16 Ranperda yang diajukan tahun ini.

Ketua Bapemperda DPRD Halsel Sagaf Hi. Taha, mengatakan ada 8 Ranperda yang masuk skala prioritas untuk ditetapkan menjadi Perda pada tahun ini.

Dari 8 Ranperda, 5 di antaranya adalah Ranperda tentang Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW), Susunan Perangkat Daerah, Sistem Pengelolaan Air Limbah (SPAL), Pengelolaan Sampah, dan Pengendalian Kekerasan Seksual.

“Kemudian ada juga dua Ranperda bawaan dari tahun 2023 sehingga kita berharap masuk prioritas. Jadi kurang lebih ada 8 Ranperda yang masuk skala prioritas,” sebut Sagaf, Jumat (24/01/2025).

Menurutnya untuk Ranperda tentang pengendalian kekerasan seksual juga masuk prioritas tahun ini, mengingat tingginya kasus kekerasan seksual dua tahun terakhir yaitu 2022 hingga 2024, sehingga dengan adanya Perda ini pemerintah daerah lebih leluasa untuk mengendalikan kasus.

BACA JUGA  Seorang Pemuda di Haltim Tewas Gantung Diri

Berita Terkait

5 Desa di Halmahera Selatan Dikepung Banjir, Berikut Total Rumah dan Jumlah Warga yang Terdampak
Kasus Kredit Macet BPRS Halmahera Selatan Bakal Digiring ke KPK
Rakor Pengelolaan BOS dan Sosialisasi BOSDA Tahun 2025, Gubernur Sherly Tegaskan Ini
Aktivitas Meningkat Jelang Lebaran, Syahbandar Morotai : Kapal Bisa Operasi atau Tidak Tergantung BMKG
Komisi I DPRD Malut Dukung Gubernur Sherly Rombak Kabinet, Tapi dengan Syarat Ini
THR PPPK tak Sesuai Gaji Pokok, Begini Penjelasan Pemda Halmahera Selatan
Jelang Idul Fitri, Aktivitas Penumpang dan Kendaraan di Pelabuhan Feri Daruba Meningkat
Perkara Utang yang Seret Nama Walikota Ternate Dicabut, Pengacara Penggugat Ingatkan Ini 
Berita ini 27 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 01:05 WIT

5 Desa di Halmahera Selatan Dikepung Banjir, Berikut Total Rumah dan Jumlah Warga yang Terdampak

Minggu, 23 Maret 2025 - 00:31 WIT

Kasus Kredit Macet BPRS Halmahera Selatan Bakal Digiring ke KPK

Sabtu, 22 Maret 2025 - 21:38 WIT

Rakor Pengelolaan BOS dan Sosialisasi BOSDA Tahun 2025, Gubernur Sherly Tegaskan Ini

Sabtu, 22 Maret 2025 - 21:08 WIT

Aktivitas Meningkat Jelang Lebaran, Syahbandar Morotai : Kapal Bisa Operasi atau Tidak Tergantung BMKG

Sabtu, 22 Maret 2025 - 20:53 WIT

Komisi I DPRD Malut Dukung Gubernur Sherly Rombak Kabinet, Tapi dengan Syarat Ini

Berita Terbaru

Praktisi Hukum, Sarwin Hi. Hakim

Headline

Kasus Kredit Macet BPRS Halmahera Selatan Bakal Digiring ke KPK

Minggu, 23 Mar 2025 - 00:31 WIT

error: Konten diproteksi !!