Kampanye di Sumae Halmahera Selatan, Sultan-Asrul Tekankan Pentingnya Pendidikan Gratis 

- Editor

Senin, 21 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kedatangan cagub dan cawagub Malut, Husain Alting Sjah-Asrul Rasyid Ichsan disambut warga Desa Sumae, Halmahera Selatan.

Kedatangan cagub dan cawagub Malut, Husain Alting Sjah-Asrul Rasyid Ichsan disambut warga Desa Sumae, Halmahera Selatan.

Labuha, Maluku Utara – Kampanye pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Maluku Utara, Sultan H. Husain Alting Sjah dan Asrul Rasyid Ichsan (Sultan-Asrul) di Desa Sumae, Kecamatan Bacan Kabupaten Halmahera Selatan, Senin (21/10/2024) berlangsung meriah.  

Kedatangan pasangan nomor urut 1 dengan akronim ‘HAS Maluku Utara’ ini telah ditunggu Masyarakat. Penjemputan dilakukan dengan tarian khas Makian yakni Togal, dan teriakan Nomor 1 menang menggema sampai di lokasi kampanye. 

Mengawali kampanye, Cawagub Asrul Rasyid Ichsan dalam orasinya terlebih dahulu memperkenalkan diri bahwa ia adalah bagian dari keluarga besar Makean-Kayoa (Makayoa). Oleh sebab itu sudah tidak salah lagi jika masyarakat Sumae menjatuhkan pilihan pada Pilkada 2024 dengan mendukung Sultan dan dirinya.

“Bapak ibu, saya adalah orang Makean asli, oleh sebab itu jika bapak ibu menjatuhkan pilihan ke pasangan HAS nomor 01 sudah tidak salah lagi,” ucap Asrul. 

Asrul juga memberikan penekanan tentang pentingnya pendidikan untuk mendukung sumber daya manusia (SDM) yang unggul di Maluku Utara. Menurutnya, pasangan HAS memiliki sejumlah program di antaranya adalah pendidikan gratis. Ia menekankan agar masyarakat dapat memenangkan dan mengawal agar tak terjadi potensi kecurangan.

BACA JUGA  Terbitkan 2 Rekomendasi Cakada di Malut, PDIP Optimis Ketua DPD Menang Pilkada

“Saya sampaikan kepada masyarakat semua bahwa pendidikan adalah satu hal yang tak terpisah dari program Sultan-Asrul, ke depan anak-anak bapak ibu akan digratiskan sekolahnya agar mendukung anak-anak menjadi cerdas, tak lupa juga masyarakat memenangkan pasangan nomor satu dan menjaga agar tidak dapat dicurangi,” ujar Asrul.

Berita Terkait

Maksimalkan PAD, Ketua DPRD Malut Usul Pakai Jasa Konsultan
Warga Maluku Utara Kudu Tahu Tata Cara Pelaporan Kasus Korupsi, Ini Caranya
Polisi Mulai Lidik Kasus Dugaan Perzinahan dan KDRT Ketua Bawaslu Ternate
Ribetnya Pembayaran Gaji PPPK di Pulau Morotai, OPD Saling Lempar Bola
Klaim Kantongi Bukti Kecurangan, Jasri-Muhlis Tak Gugat Hasil Pilkada Halsel ke MK
5 Bulan Insentif Tenaga Medis di RSUD Ir Soekarno Morotai Tunggu Anggaran Baru
Kejari Halsel Segera Ekspos Tersangka Korupsi Kasus yang Ditangani, Skandal BPRS?
Ketua Fraksi PDIP Desak Pemprov Malut Tuntaskan Utang Pihak Ketiga
Berita ini 142 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 9 Desember 2024 - 21:19 WIT

Maksimalkan PAD, Ketua DPRD Malut Usul Pakai Jasa Konsultan

Senin, 9 Desember 2024 - 21:15 WIT

Warga Maluku Utara Kudu Tahu Tata Cara Pelaporan Kasus Korupsi, Ini Caranya

Senin, 9 Desember 2024 - 21:12 WIT

Polisi Mulai Lidik Kasus Dugaan Perzinahan dan KDRT Ketua Bawaslu Ternate

Senin, 9 Desember 2024 - 21:08 WIT

Ribetnya Pembayaran Gaji PPPK di Pulau Morotai, OPD Saling Lempar Bola

Senin, 9 Desember 2024 - 19:55 WIT

Klaim Kantongi Bukti Kecurangan, Jasri-Muhlis Tak Gugat Hasil Pilkada Halsel ke MK

Berita Terbaru

Headline

Maksimalkan PAD, Ketua DPRD Malut Usul Pakai Jasa Konsultan

Senin, 9 Des 2024 - 21:19 WIT

error: Konten diproteksi !!