Kantong ‘Sekarat’, ASN Minta Pemprov Malut tak Ikut Membiayai Harnus 2023

- Editor

Kamis, 16 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kantor Gubernur Maluku Utara

Kantor Gubernur Maluku Utara

Sofifi, Maluku Utara- Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Provinsi Maluku Utara meminta kepada pemerintah daerah agar tidak membiayai kegiatan Hari Nusantara (Harnus) pada Desember 2023 di Kota Tidore Kepulauan. 

Pasalnya, kegiatan tersebut bagi ASN tidak memberikan manfaat bagi daerah. 

“Kami meminta kepada pemerintah daerah agar berhenti membuat kegiatan yang berskala nasional karena tidak memiliki dampak bagi daerah ini,” kata salah seorang ASN yang enggan menyebutkan namanya, Kamis (16/11/2023). 

Menurut dia, dari pada membiayai kegiatan yang tak ada manfaatnya bagi daerah, lebih baik Pemprov mengalihkan anggaran tersebut untuk membayar tunggakan Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) yang ditunggak beberapa bulan terakhir. 

“Masa hak ASN tidak diberikan baru membuat kegiatan mengeluarkan uang yang cukup besar, lebih baik di hentikan saja,” herannya.

BACA JUGA  Dinas PUPR dan BPBD Malut Kolaborasi Tanggap Darurat Pasca Robohnya Jembatan Yef

Berita Terkait

Ikan Maluku Utara Diekspor Hingga Singapur, Tapi Pajaknya Dinikmati Provinsi Lain
Warga Daeo Morotai Diduga Aniaya Pacar, Kasat Reskrim: Sementara Diproses
Lelang Proyek di Dinas PUPR Halmahera Tengah Menunggu Bupati Terpilih
Anggaran Dinas PUPR Halmahera Tengah  Fantastis, Ini Peruntukannya
Kantor BPKAD Pulau Morotai Rusak dan Bocor, ASN Ungkap Rasa Malu
Bertaruh Nyawa Demi Ilmu, Ini Kisah Heroik Siswa di Kepulauan Loloda Halmahera Utara
ASN Pemprov Malut Kena ‘Prank’ Soal Rencana Kenaikan TPP, Sekprov : Maaf Ya!
Batang Kayu yang Tergeletak di Jalan Raya Mulai Dibersihkan DLH Ternate
Berita ini 1,786 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 16 Januari 2025 - 23:06 WIT

Ikan Maluku Utara Diekspor Hingga Singapur, Tapi Pajaknya Dinikmati Provinsi Lain

Kamis, 16 Januari 2025 - 22:39 WIT

Warga Daeo Morotai Diduga Aniaya Pacar, Kasat Reskrim: Sementara Diproses

Kamis, 16 Januari 2025 - 21:27 WIT

Lelang Proyek di Dinas PUPR Halmahera Tengah Menunggu Bupati Terpilih

Kamis, 16 Januari 2025 - 21:04 WIT

Anggaran Dinas PUPR Halmahera Tengah  Fantastis, Ini Peruntukannya

Kamis, 16 Januari 2025 - 18:57 WIT

Bertaruh Nyawa Demi Ilmu, Ini Kisah Heroik Siswa di Kepulauan Loloda Halmahera Utara

Berita Terbaru

error: Konten diproteksi !!