Berhasil Bangun Pertanian, Gubernur Malut Terima Penghargaan

- Editor

Jumat, 16 Juni 2023 - 14:21 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Malut KH Abdul Gani Kasuba (posisi kedua) terima penghargaan dari Kementan RI

Gubernur Malut KH Abdul Gani Kasuba (posisi kedua) terima penghargaan dari Kementan RI

Sofifi, Maluku Utara- Kementerian Pertanian (Kementan) Republik Indonesia kembali memberikan penghargaan kepada kepala daerah termasuk Gubernur Maluku Utara KH. Abdul Gani Kasuba.

Pemberian penghargaan ini atas dedikasi, kontribusi, dan keberhasilan dalam membangun bidang pertanian yang diberikan pada Pekan Nasional Petani Nelayan ke XVI di Padang, Sumatera Barat, Kamis (15/6/2023).

Penghargaan tersebut diserahkan oleh Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian Kementerian Pertanian Dedi Nursyamsi, mewakili Mentan Syahrul Yasin Limpo.

Kepala Dinas Pertanian Malut, Mukhtar Husen menyampaikan bahwa pemerintah daerah berkomitmen mengembangkan sektor pertanian demi kesejahteraan petani dan masyarakat umumnya.

“Dibawah kepemimpinan bapak Gubernur Abdul Gani Kasuba, kami diperintahkan untuk terus membantu para petani lokal agar hasil pertaniannya dapat meningkatkan perekonomiannya,”ujar Mukhtar usai mendampingi Gubernur di Padang, Sumbar.

Berbagai jenis bantuan pun telah diberikan kepada petani, mulai dari Alat Pertanian, Pupuk, hingga Bibit, dan lebih penting lagi adalah pendampingan melalui penyuluh pertanian.

Disamping mendorong kesejahteraan petani, Pemprov Malut juga berkomitmen menjaga harga bahan pokok agar tetap stabil sehingga daya beli masyarakat tetap terjaga.

BACA JUGA  Besok, ASN Mogok Massal, Gubernur Malut Respon Begini

“Sekarang ini kami lagi dorong untuk pembukaan lahan pertanian baru khususnya untuk hortikultura di sejumlah kabupaten/kota, tujuannya agar jumlah produksi terus meningkat agar kita tidak tergantung pasokan dari daerah tetangga,”jelas Mukhtar

Pada Penas Petani Nelayan 2023 di Padang, Sumatera Barat, Pemprov Malut mengirim 241 delegasi untuk berpartisipasi sekaligus mempelajari inovasi-inovasi di sektor pertanian. (RS/Red)

Berita Terkait

100 Stand UMKM Disiapkan Pemkot Tikep pada Harnus 2023
Ekonomi Morotai Tumbuh 3,09 Persen, Plt Sekda : Lebih Baik dari Tahun Sebelumnya
Plt Sekda Morotai Ingatkan ASN Bijak Sikapi Dinamika yang Berkembang
RAPBD Halsel 2024 Dirancang Naik 5,19 Persen
Begini Tanggapan Eks Kabag Hukum Halsel Soal Sengketa Pilkades
2024, Dispertan Kota Ternate tak Disuplai DAK
HUT Korpri ke 52 Tahun, Plt Bupati Halsel Tegaskan Ini ke ASN dan PTT
Pelaku Seni dari 4 Kesultanan Ramaikan FMTI Marasante 2.0 tahun 2023
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 28 November 2023 - 20:37 WIT

Spanduk Usut Dugaan Korupsi Masjid Pohea Dicopot, BEM STAI Babussalam Bereaksi

Senin, 27 November 2023 - 21:58 WIT

Kades Soligi Halsel Ungkap Fenomena Ikan Mati Mendadak

Senin, 27 November 2023 - 20:52 WIT

Soal Keluhan Nasabah Atas Layanan KCP Sula, Ini Respon BRI Cabang Ternate

Senin, 27 November 2023 - 12:09 WIT

Nasabah Keluhkan Buruknya Layanan BRI KCP Sula

Minggu, 26 November 2023 - 16:37 WIT

Mama Muda di Morotai jadi Korban Intip, Pelaku Diduga Warga Kampung Sendiri

Jumat, 24 November 2023 - 23:21 WIT

Direstui Tokoh Muda, Yunus Harun Optimis Menang di Musda KNPI Tikep

Jumat, 24 November 2023 - 14:17 WIT

Kesurupan, Karyawan Tambang di Obi Terjun Bebas ke Laut dari Kapal

Kamis, 23 November 2023 - 18:52 WIT

Sukseskan Festival GNPIP Malut 2023, PLN Jaga Keandalan Pasokan Listrik

Berita Terbaru

Pemerintah Kota Tidore Kepulauan mengadakan rapat koordinasi dengan pemerintah pusat. Rapat tersebut diikuti oleh Staf Ahli Walikota Bidang Kemasyarakatan dan SDM Yakub Husain secara virtual di ruang Rapat Walikota Tidore, Rabu (29/11/2023)

Pemerintahan

100 Stand UMKM Disiapkan Pemkot Tikep pada Harnus 2023

Rabu, 29 Nov 2023 - 23:56 WIT

Headline

RAPBD Halsel 2024 Dirancang Naik 5,19 Persen

Rabu, 29 Nov 2023 - 20:48 WIT

error: Konten diproteksi !!