Seorang Nelayan Taliabu Tewas Diduga Disambar Petir

- Editor

Selasa, 19 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bobong, Maluku Utara- La Sofyan, seorang nelayan warga Desa Ngele, Kecamatan Taliabu Barat Laut Kabupaten Pulau Taliabu tewas. Ia diduga meninggal disambar petir di laut. Peristiwa naas itu terjadi sekitar pukul 13.30 WIT, Selasa (19/10/2021) siang, di Pulau Nambeang, belakang Pulau Limbo, Kecamatan Taliabu Barat.

Kepada Haliyora, Kepala Dusun Desa Ngele, La Hasim, menceritakan bahwa korban pergi  mengambil ikan di Bubu miliknya. Saat itu terjadi hujan deras disertai petir. Ketika hendak pulang usai mengambil ikan, La Sofyan mungkin disambar petir dan langsung meninggal.

BACA JUGA  Warga Gane Luar Halsel yang Dilaporkan Hilang Ditemukan Meninggal Dunia

“Itu diketahui, karena rambut dan wajah La Sofyan seperti hangus terbakar. Jadi dugaan kami dia disambar petir. Soalnya yang menemukan mayat korban juga orang bisu jadi kami hanya tebak. Sementara ini jenazah La Sofyan dibawah ke Rumah Sakit untuk diotopsi,” ungkap La Hasim.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hingga berita ini dipublis, Kapolsek Taliabu Barat belum dapat dikonfirmasi, ditelpon tidak aktif. (Ham-1)

BACA JUGA  Dibutuhkan, 2.405 Pengawas TPS Pilkada se-Malut

Berita Terkait

Kadikbud Malut Temukan Banyak Masalah Sekolah di Kabupaten dan Kota
DAK Dikbud Malut Tahun 2025 Turun Ratusan Miliar, Ini Alasannya
Aborsi Janin Berusia 5 Bulan, Sepasang Kekasih Berstatus Mahasiswa di Ternate Ditetapkan Tersangka
Pemda Halteng Buka Pendaftaran PPPK 2024, Pelamar Wajib Perhatikan Ini
Dugaan Pungli di Pelabuhan Ferry Bastiong Terungkap, Alat Berat Dipatok Rp 10 Juta
Jumlah Pelamar CPNS 2024 di Halteng yang Lulus Seleksi Administrasi 
Pemkot Ternate Prioritaskan THK2 pada Seleksi PPPK
Ini Penyebab Ketua DPC NasDem Patani Timur Halteng Diganti
Berita ini 465 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 3 Oktober 2024 - 22:41 WIT

Kadikbud Malut Temukan Banyak Masalah Sekolah di Kabupaten dan Kota

Kamis, 3 Oktober 2024 - 20:34 WIT

DAK Dikbud Malut Tahun 2025 Turun Ratusan Miliar, Ini Alasannya

Kamis, 3 Oktober 2024 - 20:30 WIT

Aborsi Janin Berusia 5 Bulan, Sepasang Kekasih Berstatus Mahasiswa di Ternate Ditetapkan Tersangka

Kamis, 3 Oktober 2024 - 17:23 WIT

Dugaan Pungli di Pelabuhan Ferry Bastiong Terungkap, Alat Berat Dipatok Rp 10 Juta

Kamis, 3 Oktober 2024 - 17:09 WIT

Jumlah Pelamar CPNS 2024 di Halteng yang Lulus Seleksi Administrasi 

Berita Terbaru

Kapolres Halmahera Tengah AKBP Aditya Kurniawan,S.H.,S.I.K, memimpin upacara serah terima jabatan (Sertijab) Waka Polres, Kabag Ops, Kasat Resnarkoba, Kamis (03/10/2024)

Pemerintahan

Pimpin Sertijab, Ini yang Disampaikan Kapolres Halteng

Kamis, 3 Okt 2024 - 23:38 WIT

Bawaslu Kabupaten Halmahera Selatan (Halsel) menggelar apel siaga di area Dinas Perhubungan

Pilkada

Bawaslu Halsel Ingin Hapus Stigma Buruk “Hal Selalu”

Kamis, 3 Okt 2024 - 22:37 WIT

error: Konten diproteksi !!