Pencarian 1 Orang Warga Obi Hari Pertama Nihil

- Editor

Sabtu, 18 April 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ternate, Haliyora.com

Team SAR Gabungan pencarian orang hilang tiba di desa bobo selanjutnya melakukan koordinasi dengan pihak keluarga dan aparat setempat. Pukul 14.00 wit, Tim SAR Gabungan melakukan penyelaman dan penyisiran di lokasi kejadian.

” Hasil Penyelaman yang dilakukan Tim SAR Gabungan sebanyak 2 Sortie masih nihil.” Kata kepala Basarnas Ternate Muhammad Arafah pada wartawan, sabtu (18/4)

Dia juga bilang belum ditemukan tanda-tanda keberadaan korban atas nama Yunus Mukaranus, 70 tahun asal Desa Bobo,. Halmahera Selatan. Dan hasil penyisiran di permukaan air dengan menggunakan RIB 01 Bacan dan Longboat masyarakat juga belum membuahkan hasil.

Selanjutnya pukul 17.30 Wit, Tim SAR Gabungan kembali ke Desa Bobo, Kec. Obi Timur, Kab. Halmahera Selatan untuk melakukan debreafing, ungkapnya.

BACA JUGA  40 Orang Terjaring Razia, Arif : Warga Ternate Makin Disiplin Prokes

“Operasi SAR hari ke 1 dengan hasil Nihil. Operasi SAR hari ke dua akan kembali dilanjutkan pada minggu 19/04/20 pukul 07.00 wit.” Jelas arafah

Unsur yang terlibat dalam operasi gabungan ini terdiri dari Basarnas 6 Orang, Pos polairud Bacan 1 Orang, BPBD Halsel 2 Orang, dan Masyarakat Desa Bobo 10 Orang.(Ata)

Berita Terkait

Akademisi Soroti Lambatnya Kejari Halsel Ekspos Tersangka Dugaan Korupsi di BPRS
Sepanjang Pilwako, Gakkumdu Kota Ternate Tangani 4 Laporan Pelanggaran 
Warga Maluku Utara Kudu Tahu Tata Cara Pelaporan Kasus Korupsi, Ini Caranya
Polisi Mulai Lidik Kasus Dugaan Perzinahan dan KDRT Ketua Bawaslu Ternate
Kejari Halsel Segera Ekspos Tersangka Korupsi Kasus yang Ditangani, Skandal BPRS?
Dugaan Korupsi Hibah Gedung Dhuafa Center, Kejari Ternate Tunggu Hasil Audit BPKP 
Pilkada Selesai, Polres Pulau Taliabu Belum Tindak Lanjuti Kasus Dugaan Ijazah Palsu, Ada Apa?
Kuasa Hukum Minta Warga tak Diskreditkan Korban Asusila
Berita ini 14 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 10 Desember 2024 - 20:38 WIT

Akademisi Soroti Lambatnya Kejari Halsel Ekspos Tersangka Dugaan Korupsi di BPRS

Selasa, 10 Desember 2024 - 16:03 WIT

Sepanjang Pilwako, Gakkumdu Kota Ternate Tangani 4 Laporan Pelanggaran 

Senin, 9 Desember 2024 - 21:15 WIT

Warga Maluku Utara Kudu Tahu Tata Cara Pelaporan Kasus Korupsi, Ini Caranya

Senin, 9 Desember 2024 - 21:12 WIT

Polisi Mulai Lidik Kasus Dugaan Perzinahan dan KDRT Ketua Bawaslu Ternate

Senin, 9 Desember 2024 - 19:43 WIT

Kejari Halsel Segera Ekspos Tersangka Korupsi Kasus yang Ditangani, Skandal BPRS?

Berita Terbaru

Plt Kadisnaker Kota Ternate, Faizal Badaruddin

Headline

UMK Kota Ternate Ditetapkan Rp 3.461.250

Rabu, 11 Des 2024 - 15:09 WIT

Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya

Headline

Moratorium Pemekaran Daerah Bakal Dicabut?

Selasa, 10 Des 2024 - 23:33 WIT

error: Konten diproteksi !!