Tangkal Corona, MPW Pemuda Pancasila Malut Bagi-Bagi Masker

- Editor

Jumat, 10 April 2020 - 19:09 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TERNATE, HALIYORA.COM,- Majelis Pimpinan Wilayah (MPW) Pemuda Pancasila (PP) melakukan aksi peduli Corona. Aksi dilakukan dalam bentuk bagi-bagi masker kepada warga Masyarakat Kota Ternate dipusatkan di pasar Higienis Bahari Berkesan, Kelurahan Gamalama Ternate, Jum’at (09/04/2020) sore.

“pasar Higienis kami pilih sebagai lokasi pembagian masker karena di tempat itu banyak dikunjungi orang”, ujar wakil ketua MPM PP, Ikhi Sukardi.

Selain dibagikan kepada para pedagang di pasar, masker juga dibagikan kepada pengendara motor dan mobil yg melewati pasar itu.

“pokoknya siapa saja lewat disitu dapat bagian, sepanjang stok masih ada” sambung Ikhi.

Pada kesempatan itu, ada 1000 masker dibagikan serta 500 air mineral dalam kemasan botol. Aksi bagi-bagi masker dari Pasukan loreng merah hitam (sebutan Pemuda Pancasila, red) disambut gembira warga.

Seperti diungkapkan Rini, salah satu pedagang sayuran. Rini mengaku sangat terbantu dengan masker yang dibagikan itu.

BACA JUGA  Vicon Bersama MPN, MPW Pemuda Pancasila Malut Sampaikan Perkembangan dan Penanganan Covid-19

“Bajual di pasar seperti ini, torang sangat parlu masker ini. Tako virus Corona. Terima kasih Pemuda Pancasila”, imbuhnya.

Seperti Rini, Ikram, seorang tukang ojek yang mendapat bagian masker juga memuji aksi kemanusiaan yang dilakukan PP.

“Saya memang sangat butuh masker. Setiap hari harus beli masker. Alhamdulillah hari ini dapa gratis. Terima kasih Pemuda Pancasila”, ujar Ikram. (Andre)

Berita Terkait

12 Budaya Asli Halbar Akan Ditetapkan Menjadi Warisan Indonesia
Sambut Ramadhan, Warga Talaga Tikep Pawai Obor Keliling Kampung
Foramadiahi Akan Dikembangkan Menjadi Wisata Spiritual di Ternate
Festival Tanjung Waka di Sula Bakal Dihelat Oktober Mendatang
Cerita Batu Jojaro, Legenda dari Sula yang Dipentaskan 
Duo Telaga Moro di Morotai akan Dikembangkan
Panitia Tak Serius Urus Puncak Hari Jadi Ternate ke 772
Setelah Batal Dilelang, Dinas Pariwisata Halsel Dorong Widi Jadi KSPN
Berita ini 18 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 2 Oktober 2023 - 20:45 WIT

Pemkot Ternate Tetapkan Status Darurat Bencana Pasca Kebakaran di Bastiong Karance

Senin, 2 Oktober 2023 - 15:07 WIT

5 Pejabat Eselon III Pemprov Malut Dilantik, Ridwan Rangkap Plt BPBJ

Senin, 2 Oktober 2023 - 12:18 WIT

Produk Khas UMKM Ternate Disajikan untuk Delegasi Rasaikota

Minggu, 1 Oktober 2023 - 21:38 WIT

312 Petugas Satpol PP Ternate Diterjunkan Kawal Sarasehan Istri Walikota se-Indonesia

Minggu, 1 Oktober 2023 - 21:33 WIT

Pesan Menohok Walikota Tikep di Hari Kesaktian Pancasila

Kamis, 28 September 2023 - 17:25 WIT

Warga Batang Dua Kota Ternate ‘Masih’ Kesulitan Akses Internet

Rabu, 27 September 2023 - 22:26 WIT

DPRD Desak Pemkab Halsel Beri Sanksi Tegas 2 Oknum Kades Pelanggar Etik 

Rabu, 27 September 2023 - 22:22 WIT

Sekda Tanggapi Positif Pencopotan Kadri La Ice dari Kepala BPBJ Malut

Berita Terbaru

iLustrasi

Ragam

Angka Perceraian di Tikep Meningkat

Senin, 2 Okt 2023 - 20:40 WIT

error: Konten diproteksi !!