Kecamatan Oba Utara Bakal Gelar Lomba Desa

- Editor

Jumat, 13 Maret 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SOFIFI, Haliyora.Com

Kecamatan Oba Utara, Kota Tidore Kepulauan dalam waktu dekat akan menggelar lomba Desa/Kelurahan. Kegiatan tersebut adalah salah satu program wajib yang dilaksanakan tiap tiga bulan sekali. Sebelas desa dan dua kelurahan pada kecamatan Oba Utara diharapkan mengikuti lomba tersebut.

Hal itu disampaikan Camat Oba Utara, Saifuddin Gamtohe kepada Haliyora, Jum’at (13/03/2020).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia menjelaskan, lomba desa/kelurahan merupakan sarana untuk mengevaluasi perkembangan pembangunan desa, serta mengukur sejauh mana partisipasi masyarakat dalam membangun desa/kelurahannya. Selain itu, program lomba desa/kelurahan juga dilaksanakan sebagai upaya mendorong semangat membangun bagi masyarakat. Olehnya, sebelas desa dan dua kelurahan di wilayah kecamatan oba Utara wajib mengikuti lomba yang akan digelar pada akhir Maret hingga April mendatang.

BACA JUGA  Skandal Bank Saruma Makan Korban, 2 Pejabat Digeser, Kadis Pendidikan Pengendali Sekda Halsel

“Semua desa dan kelurahan wajib mengikuti lomba desa/kelurahan tanpa diwakili, karena setiap desa/kelurahan sudah mendapat alokasi anggaran lomba desa/kelurahan”, tandas saifudin.

Camat sendiri mengaku Telah berkordinasi dengan seluruh kepala Desa, untuk melakukan persiapan-persiapan menjemput lomba Desa pada triwulan pertama itu.
Saya sudah berkordinasi dengan semua kepala desa/kelurahan terkait persiapan menjemput loma desa yang akan kami gelar di akhir Maret hingga April 2020 mendatang”, tutup Saifuddin. (Andre)

BACA JUGA  Safrin Gailea Gantikan Hamja Umasangaji sebagai Wakil Ketua II DPRD Sula

Berita Terkait

Pemprov Maluku Utara Diminta Perhatikan Infrastruktur Transportasi Laut
Pulau Taliabu Dapat Jatah Beasiswa dari Kemenkeu, Segini Nilainya
BPK Mulai Periksa Laporan Keuangan Pemkot Ternate
Jadi Tersangka Korupsi, Kadis PUPR Pulau Taliabu Segera Dicopot
Trembesi Ancam Keselamatan Pengendara, Ini Kata Kepala DLH Halsel
Prioritaskan Laporan Warga, Ini Langkah DLH Ternate Antisipasi Pohon Tumbang
Pembentukan 4 OPD di Morotai Akan Dibahas Pasca Pelantikan Kepala Daerah
Tiga Kepsek di Halmahera Tengah Terima SK Definitif
Berita ini 21 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 16:50 WIT

Pemprov Maluku Utara Diminta Perhatikan Infrastruktur Transportasi Laut

Kamis, 13 Februari 2025 - 16:48 WIT

Pulau Taliabu Dapat Jatah Beasiswa dari Kemenkeu, Segini Nilainya

Kamis, 13 Februari 2025 - 16:34 WIT

BPK Mulai Periksa Laporan Keuangan Pemkot Ternate

Kamis, 13 Februari 2025 - 16:29 WIT

Jadi Tersangka Korupsi, Kadis PUPR Pulau Taliabu Segera Dicopot

Kamis, 13 Februari 2025 - 16:24 WIT

Trembesi Ancam Keselamatan Pengendara, Ini Kata Kepala DLH Halsel

Berita Terbaru

error: Konten diproteksi !!